Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Sabtu, 6 Januari 2024 - 21:11 WIB

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

 

Polres Pulang Pisau, Personel Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Briptu Windi P menyambangi warga Desa binaan untuk memberikan sosialisasi

tentang larangan melakukan kegiatan penambanagan liar / ilegal serta penggunaan bahan kimia merkuri di wilayah Desa Goha, Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, jumat (5/1/2024) Malam.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Imam Maliki,S.Tr.K

Baca juga  Pratu F yang Diserang KKB Ditemukan Tewas Dalam Jurang 140 Meter

Menyampaikan kegiatan ini dilakukan oleh anggotanya bukan tanpa sebap mengingat kerusakan dan pencemaran lingkungan akibat dari kegiatan penambangan liar

ini sangat merugikan bahkan membahayakan kesehatan Masyarakat apalagi dengan adanya penggunaan merkuri atau zat kimia yang berbahaya.

maka untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat perlu diberikan himbauan agar masyarakat jangan melakukan penambangan liar.

“Kita harus bisa melihat kedepan dampak yang akan terjadi dalam jangka panjang akibat dari kegiatan ilegal mining ini yang dimana sangat merusak lingkungan dan berbahaya bagi kesehatan kita sendiri.

Baca juga  Personil Polsek Sebangau Kuala Sosialisasi kan Super App Kepada Warga Kec. Sebangau Kuala

Dengan ini kami mengajak kepada kita semua khususnya masyarakat yang ada diwilayah Kecamatan Banama Tingang mari kita untuk menjaga dan lebih mencintai lingkungan sekitar kita agar generasi-generasi yang akan datang masih dapat bergantung dari hasil alam yang ada di Kalimantan Tengah ini”, Tutup Iptu imam

Share :

Baca Juga

Artikel

Sampaikan Pelayan Publik Kepada Warga Lewat Aplikasi Super APP.

Artikel

Sampaikan Imbauan Pemilu Aman dan Damai Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Artikel

Lipi Cium Dugaan Penyimpangan Anggaran Rp 440 juta Oleh Dinkes Bangkalan dan Akan Diranah Hukumkan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 08/Alian Dampingi Proses Evakuasi ODGJ

Artikel

Pastikan Kondisi Personel Tetap Sehat Dan Prima, Bid Kesjas Korbrimob Polri Gelar Rikkes Berkala

Artikel

Bawaslu HST Apresiasi Dukungan TNI dalam Sukseskan Pilkada Damai

Artikel

Pencegahan aksi premanisme Satsamapta rutin laks Patroli Dialogis di Fasilitas Public

Artikel

Babinsa Koramil 06/Sruweng Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Sruweng Laksanakan Pengamanan Logistik Pemilu 2024 di Kantor PPK Kecamatan Sruweng