Home / Uncategorized

Sabtu, 28 September 2024 - 18:55 WIB

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan.

 

 

Polres Pulang Pisau- Polsek kahayan kuala, Resor Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan sambang dan himbauan warga agar tidak membakar hutan dan lahan di Kecamatan kahayan kuala, kabupaten pulang pisau, Sabtu (28/09/2024).Jam.09.00 Wib.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H., Menuturkan Kegiatan Patroli terus serta memberikan himbauan kepada warga tentang karhutla, untuk mendeteksi sejak dini pada lahan yang berpotensi terjadinya kebakaran hutan sehingga dapat mengantisipasi terjadinya karhutla.

Baca juga  Terus Galakan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng tentang Karhutla personil Satbinmas Sambangi warga di kebun

Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan edukasi dini kepada Masyarakat agar mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan bebas asap-asap, “Sayangilah anak dan keluarga kita

Baca juga  Aster Panglima Buka Komsos TNI dengan Komunitas Teritorial, Dorong Optimalisasi Swasembada Pangan Nasional

Diharapkan masyarakat sadar bahwa membakar hutan atau lahan dapat menggangu kesehatan, dan masyarakat pun mengetahui sanksi pidana pembakaran hutan dan lahan” demikian tutup Akp Gendut Prasetyo.,S.H. di akhir percakapannya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Laksanakan Apel Serah Terima Tugas Piket Mako

BERITA UTAMA

Babinsa Posramil Bonorowo dampingi Gapoktan Cek kondisi Alsintan

Artikel

Babinsa Koramil 04/Kra Wakili Danramil 04/Karanganyar Hadiri Undangan Buka bersama,dengan Bupati Kebumen di Baldes Giripurno

BERITA UTAMA

Sim Cak Tejo Goes To School, Berikan Arahan Contoh Mengemudi Yang Benar Terhadap Siswa SMK Negeri 4 Surabaya

Uncategorized

Cegah Aksi Balapan Liar, Satlantas Polresta Lakukan Ini

Artikel

Effendi, Minta Penangguhan Penahanan

Uncategorized

Giat Apel Siaga bencana kebakaran Karhutla Polsek Pandih Batu

Uncategorized

Dibuka Presiden Jokowi, Dankodiklatal Hadiri Muktamar Sufi Internasional Tahun 2023