Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Senin, 12 Februari 2024 - 17:53 WIB

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

 

Polres Pulang Pisau, Sebagai bentuk kesiapan melaksanakan tugas rutin Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau,

Polda Kalteng Laksanakan Kegiatan serah terima Piket Jaga yang dilaksanakan di halaman Mako Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Minggu (11/02/2024) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan Setelah dilakukannya serah terima, selanjutnya personel petugas jaga baru akan melanjutkan kegiatan rutin kepolisian.

Baca juga  Babinsa Koramil 09/Kutowinangun, Warga Ngaku Senang Dapat Bantuan BLT DD

Yang sebelumnya dilakukan oleh petugas jaga lama seperti kegiatan patroli, penjagaan tahanan, penjagaan mako, pelayanan kepada masyarakat dan kegiatan lain yang ada di masyarakat seperti berpatroli memantau situasi wilayah Hukum yang ada di Polsek Maliku.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Menjadi Garda Terdepan Cegah Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

“Kegiatan rutin serah terima penjagaan tersebut sengaja di laksanakan yaitu untuk

meningkatkan disiplin seluruh Anggota sehingga dengan demikian masing-masing anggota yang bertugas

memiliki tanggung jawab yang tinggi dalam hal pelaksanaan tugas dan dengan demikian tugas rutin kepolisian dapat terlaksana dan berjalan dengan baik,” tutup Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

RADO FC Binaan Polres Situbondo Juarai Turnamen Sepak Bola Erick Thohir Cup 2023

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasi Aplikasi “Polri Super App” di Desa Binaan

Artikel

Rehab Masjid Ar Rahman Desa Mekar Jaya Program TMMD Regtas Ke 119 Kodim 1208/Sambas Sudah Memasuki Tahap Finishing

Artikel

Patut Diberi Apresiasi Pangdam Mayjen TNI Iwan setiawan Tepat di hari jadi satuan Kodam XII/tanjungpura serahkan puluhan barang bukti narkotika ke BNNP

BERITA UTAMA

4 Kali Panggilan BPN Tak Dihiraukan BS Cs, Hingga Kini BPN Tak Berani Bersikap Tentang Sengketa Tanah Di Medokan

Artikel

Dandim Kutai Kartanegara Bersama Forkopimda Apel Gabungan ASN dan Non ASN

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Sidang Gugus Tugas Reforma Agraria Badan Pertanahan Negara Tanah Laut

Artikel

Satgas Yonif 6 Marinir Tumbuhkan Perekonomian Masyarakat Papua