Home / Uncategorized

Jumat, 28 April 2023 - 16:36 WIB

Personel Polsek Maliku laksanakan pengaturan lalulintas

 

Pulang Pisau – Kamis (27/04/2023) siang di Jl. Lintas Maliku-Bahaur Ds. Gandang Kec. Maliku Kab. Pulpis Personel Polsek Maliku melaksanakan patroli beat

Adapun sasaran dari kegiatan ini adalah warga pengguna jalan yang melintas beraktivitas di jalan, selain melakukan patroli beat personel juga menghimbau kepada pengendara motor maupun mobil untuk tidak memarkir kendaraannya di Badan jalan,

Baca juga  Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan larangan karhutla

Personel Polsek Maliku juga menghimbau untuk berhati-hati saat berkendara, tidak melakukan hal yang dapat mengganggu konsentrasi saat berkendara seperti menggunakan telpon genggam dan yang lainnya,

Baca juga  Polres Magetan Sediakan Layanan Penitipan Kendaraan Gratis Bagi Pemudik Lebaran

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H. menyampaikan kegiatan patroli beat dan pengaturan lalu lintas di laksanakan untuk mencegah kecelakaan lalu lintas, untuk itu kegiatan preventif kita tingkatkan tutupnya

Share :

Baca Juga

Artikel

Kodim 1208/Sambas Gelar Pelaksanaan Program KB Kesehatan Semester 1 Tahun 2024

BERITA UTAMA

Prajurit Brigif 2 Marinir Ikuti Safari Intelijen Dan Hukum Pasmar 2

Artikel

Koramil 0808/02 Garum Bersama Warga Lakukan Normalisasi Sungai dan Syukuran Dawuhan

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Hadir di Tengah Masyarakat laksanakan Pengaturan Pagi

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate menyambangi warga yang berada di sawah

Artikel

Penegakan Hukum Tegas untuk Perdagangan Benih Lobster Ilegal di Lampung

BERITA UTAMA

Pimpin RAT Primkopol, Kapolresta: Perhatikan Kesejahteraan Anggota

Uncategorized

Bhabinkamtibmas sosialisasikan ke Warga Agar Tidak Mudah Percaya berita HOAX