Home / Uncategorized

Jumat, 28 April 2023 - 16:36 WIB

Personel Polsek Maliku laksanakan pengaturan lalulintas

 

Pulang Pisau – Kamis (27/04/2023) siang di Jl. Lintas Maliku-Bahaur Ds. Gandang Kec. Maliku Kab. Pulpis Personel Polsek Maliku melaksanakan patroli beat

Adapun sasaran dari kegiatan ini adalah warga pengguna jalan yang melintas beraktivitas di jalan, selain melakukan patroli beat personel juga menghimbau kepada pengendara motor maupun mobil untuk tidak memarkir kendaraannya di Badan jalan,

Baca juga  Belasan Ribu masa hadiri solawatan Akbar Habib syech Bin Abdul Qodir Asegaf Dengan kondisi kehujanan

Personel Polsek Maliku juga menghimbau untuk berhati-hati saat berkendara, tidak melakukan hal yang dapat mengganggu konsentrasi saat berkendara seperti menggunakan telpon genggam dan yang lainnya,

Baca juga  Sinergitas TNI-Polri Kecamatan Banama Tingang Jaga Kamtibmas, Melalui Patroli Terpadu

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H. menyampaikan kegiatan patroli beat dan pengaturan lalu lintas di laksanakan untuk mencegah kecelakaan lalu lintas, untuk itu kegiatan preventif kita tingkatkan tutupnya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Babinsa 15/Klirong Ikuti Rapat Evaluasi Panitia HUT Kemerdekaan RI Ke 78 Di Kecamatan

Uncategorized

Polsek Maliku Jamin Kamtibmas dengan Melaksanakan Kryd

Artikel

Polresta Banyuwangi Gelar Safari di Jum’at Curhat Upaya Cooling System Jelang Pilkada 2024

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Himbauan Kamseltibcarlantas

Artikel

Ketua Puja Kesuma Kabupaten Asahan Rianto SH MAP, Mengucapkan Selamat Menunaikan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H/2024 M.

Artikel

Donor Darah Satuan Bravo 90 Kopagat Dalam Rangka HUT Ke 78 TN AU

Uncategorized

Pantau Stabilitas Harga Sembako, Polsubsektor Jekan Raya Sambangi Sejumlah Pasar

Uncategorized

Gencar Personil Polsek Kahayan Kuala giat Patroli guna Cegah Kriminalitas.