Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Rabu, 24 Januari 2024 - 18:35 WIB

Personel Polsek Sebangau Kuala Sosialisasi kan Super App Kepada warga

Personel Polsek Sebangau Kuala Sosialisasi kan Super App Kepada warga

Personel Polsek Sebangau Kuala Sosialisasi kan Super App Kepada warga

 

Pulang Pisau – Dalam upaya menjaga situasi yang aman kondusif di wilayah hukumnya, Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau (Pulpis), Polda Kalteng, sampaikan pesan kamtibmas dan sosialisasi aplikasi polri super APP pada masyarakat. Rabu (24/1/2024)

Dalam kegiatan patroli yang dilakukan personel Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga yang sedang melaksanakan aktifitas di wilkum Polsek Sebangau Kuala Kec. sebangau Kuala Kab. Pulang Pisau, Prov. Kalteng.

Baca juga  Kasatresnarkoba Pimpin Apel Pagi di Mapolresta Palangka Raya

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suriono Mulyono menuturkan, kegiatan dan himbauan yang di lakukan oleh Piket Jaga Polsek Sebangau Kuala tersebut untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dan agar masyarakat berhati-hati dalam menggunakan akun media sosial (medsos ) untuk tidak menyebarkan berita, foto, dan video yang bermuatan hoax maupun pornografi serta agar masyarakat tidak menjadi pelaku dan korban penipuan online baik dengan modus live scam dan belanja online.

Baca juga  KEJAR TARGET SATGAS TMMD 118 KODIM 1207 PONTIANAK

“Disamping menyampaikan himbauan untuk tidak menyebarkan berita, foto dan video yang bermuatan hoax maupun pornografi, kegiatan yang dilakukan juga dapat mencegah niat para pelaku tindak kriminal,” ucap Ipda Suripno Mulyono.

Share :

Baca Juga

Artikel

Antisipasi terjadinya Begal Satsamapta laks Patroli Perintis Presisi

Artikel

Melaksanakan kegiatan Apel Siaga dan Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan

BERITA UTAMA

PRAJURIT MENBANPUR 3 MAR LAKSANAKAN LATIHAN SATUAN DASAR I

BERITA UTAMA

TNI AU Kirim Lima Belas Perwira Ikuti Pendidikan Perang Elektronika di Inggris

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Gatur Pagi untuk Cegah Kemacetan

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Patroli Malam Cek Sitkamtibmas dilingkungan Kantor PPK Kec. Sebangau Kuala.

Artikel

Giat KRYD Guna Cipkon Aman dan Kondusif di Wilayah Kecamatan Sebangau Kuala.

BERITA UTAMA

Bersama Kodim 0705/ Magelang, Polresta Magelang Laksanakan Pengamanan Upacara Api Homa