Home / Uncategorized

Kamis, 24 Agustus 2023 - 20:40 WIB

Personel Polsek Sebangau laksanakan patroli secara stasioner di pemukiman penduduk

Polres Pulang Pisau – Giat patroli secara stasioner rutin terus digelar oleh Personel Polsek Sebangau, Polres Pulang Pisau, di pemukiman penduduk yang ada di kecamatan Sebangau kuala, seperti yang kita lihat, pada hari Rabu (23/08/2023) malam

Baca juga  Kunjungan Danrem, Wabup Sampang Ungkap Rencana Pembangunan Masjid Agung termegah

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono. mengatakan bahwa pihaknya juga memberikan perlindungan dan pengayoman kepada masyarakat di saat masyarakat sedang istirahat / tidur, personel kami dari Polsek Sebangau kuala melaksanakan pengecekan dan pengontrolan di pemukiman penduduk supaya sit kamtibmas tetap aman dan kondusif

Baca juga  Peduli Kaum Difabel Polres Probolinggo Tasyakuran Hari Jadi Polwan ke – 76 di SLB Kraksaan

“Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat yang berada pemukiman dan sedang beristirahat/ tidur malam menjadi lebih aman dan nyaman pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

Uncategorized

Disela Sela Patroli Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla Kepada Nelayan Tradisional

Artikel

Unit Kamsel Satlantas Kediri Kota Gelar Jumat Berkah untuk Relawan Perlintasan Kereta Api

BERITA UTAMA

Kodim 0808/Blitar Gelar Doa Bersama Di Awal Bulan April Tahun 2023

Uncategorized

Selalu Aktif Jaga Silahturahmi, Polsek Maliku Sambangi Warga Binaan dan Mensosialisasikan Kartu Nama

Artikel

PSI Brebes Gelar Makan Siang Gratis, Warga : Alhamdulilah Setidaknya Saya Bisa mengurangi Beban Biaya Makan

Uncategorized

Sambangi warganya, simak penjelasan Briptu Maulana.

Artikel

Taruna AAL Korps Marinir Angkatan ke-71 Perdalam Materi Keslap dan Intelijen