Home / Uncategorized

Jumat, 18 Agustus 2023 - 15:08 WIB

Personel Poslap cek embung daerah rawan karhutla. kec. Sebangau Kuala.

 

Polres Pulang Pisau– Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan patroli pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla), Rabu (16/08/2023).

Dipimpin Kapolsek Sebangau Kuala IPDA Suripno Mulyono, sasaran patroli kali ini yaitu daerah rawan karhutla di desa Paduran Sebangau.

“Kegiatan ini sebagai bentuk upaya preemtif dan preventif kami guna mengantisipasi dan mencegah secara dini potensi terjadinya karhutla,” kata Kapolsek mewakili Kapolres Pulang Pisau AKBP MADA RAMADITA S.I.K.

Baca juga  Sambangi desa anggota polsek sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Dirinya menyebut, patroli menggunakan sarana air dipilih karena mudah menjangkau lokasi-lokasi sulit yang rawan dan memiliki potensi karhutla.

“sepanjang perjalanan, kami mengecek beberapa embung atau titik sumber air, lalu mengecek kesiapan sarpras desa dalam penanggulangan karhutla dan menemui sejumlah warga untuk memberikan edukasi bahaya karhutla serta melakukan pemasangan spanduk,” imbuhnya.

Baca juga  Bhabinkamtibmas berdialog dengan warga desa sanggang secara langsung

Sebagai penutup, ia juga mengajak seluruh pihak dan elemen masyarakat agar turut aktif melakukan upaya pencegahan serta antisipasi dini dalam penanggulangan dibeberapa wilayah yang dianggap rawan Karhutla khusus nya Kecamatan Sebangau Kuala.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personil Polsek Sebangau Kuala Patroli guna Cegah Kriminalitas.

BERITA UTAMA

Edukasi Program Pemerintah, Personil Satgas Yonif 611/ Awang Long Laksanakan Komunikasi Sosial Dengan Warga Tembagapura

BERITA UTAMA

KENAIKAN PANGKAT WUJUD NYATA PENGHARGAAN DARI NEGARA DAN DINAS

BERITA UTAMA

Pastikan Vaksinasi Berjalan Lancar, Polsek Bukti Batu Sambangi Puskesmas Tangkiling

BERITA UTAMA

Giat KRYD Guna Cipkon Aman dan Kondusif di Wilayah Kecamatan Sebangau Kuala

Artikel

Polres Bangkalan Temukan Pemilik Sepeda Motor Tak Bertuan yang Viral di Jembatan Suramadu KM 4

Artikel

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka