Home / Uncategorized

Kamis, 2 Januari 2025 - 18:18 WIB

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Pengaturan Pagi

 

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – personel Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas pagi. Kegiatan ini dimulai pada pukul 06.00 WIB hingga selesai.

Pengaturan pagi ini dilakukan sebagai upaya menciptakan kelancaran arus lalu lintas di sekitar pasar. Kehadiran personel Satlantas Polres Pulang Pisau di lokasi bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi para pengguna jalan serta masyarakat yang beraktivitas di area pasar.

Baca juga  Polrestabes Surabaya Gelar Kegiatan Ju'mat Curhat dan Penyerahan Bansos dalam Rangka Nusantara Cooling System Menjelang Pilkada 2024

Kasatlantas menyampaikan bahwa kegiatan pengaturan pagi rutin dilakukan setiap hari kerja, terutama di lokasi-lokasi strategis seperti pasar, sekolah, dan persimpangan jalan yang ramai. “Kami berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, salah satunya melalui pengaturan lalu lintas agar situasi tetap kondusif,” ujarnya.

Baca juga  Pria Asal Pare Diamankan Tim Reskrim Gegara Gunakan Mobil Angkot Motor Curian di Sidoarjo

Situasi selama pengaturan berlangsung terpantau aman, lancar, dan terkendali. Pengguna jalan yang melintas mengapresiasi kehadiran petugas kepolisian yang membantu kelancaran arus lalu lintas di area tersebut.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Perhutani Probolinggo Sinergi Bersama TNBTS Lakukan Patroli Gabungan Di Perbatasan Wilayah Kawasan Hutan

Artikel

Pilihan Masyarakat Pasangan Calon Bupati dan wakil Bupati Sampang nomor urut 02, H. Slamet Junaidi dan Ra Mahfudz Abdul Qodir

Uncategorized

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Kahayan Tengah Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Uncategorized

Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala Laksanakan Giat KRYD Guna Cegah Segala Bentuk Kejahatan Tindak Pidana

Uncategorized

Tetap Laksanakan Sosialisasi Cegah Karhutla Oleh Personil Polsek Pandih Batu Walau Hujan Masih Stabil

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi