Home / BERITA UTAMA / POLRI

Minggu, 17 Desember 2023 - 00:04 WIB

Personil Polsek Banama Tingang Cek Kesiapan Sumber Air Di Wilayah Kecamatan Banama Tingang Antisifasi Terjadinya Karhutla

Personil Polsek Banama Tingang Cek Kesiapan Sumber Air Di Wilayah Kecamatan Banama Tingang Antisifasi Terjadinya Karhutla

Personil Polsek Banama Tingang Cek Kesiapan Sumber Air Di Wilayah Kecamatan Banama Tingang Antisifasi Terjadinya Karhutla

 

Polres Pulang Pisau – Kanit Sabhara Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan pengecekan sumur bor, embung air serta sumber air di Wilayah Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, sabtu (16/12/2023) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita,S.I.K. melalui Kapolsek Banama Tingang
Ipda Imam Maliki, S.Tr.K menuturkan, Kegiatan tersebut merupakan wujud kesiap siagaan dari Personel Polsek Banama tingang dalam mengantisipasi terjadinya kebakaran hutan dan lahan khususnya di wilayah Kecamatan Banama tingang.

Baca juga  Personel Kodim 1009/Tanah Laut Dampingi Tim SID Poltek Banjarmasin Meninjau Lokasi Opla Di Desa Bawah Layung

“tidak lama lagi kita akan memasuki musim kemarau, Harapan kami semoga wilayah kita aman dari karhutla. Kegiatan yang kami lakukan ini tujuanya yaitu untuk memastikan betul kesiapan sarana prasarana yang ada termasuk kesiapan sumber air terdekat jika satu wilayah di Kecamatan Banama Tingang terjadi karhutla. Sehingga personil yang bertugas di lapangan memadamkan api nantinya dapat maksimal saat melakukan pemadaman tidak bingung di mana mencari sumber air terdekat. Namun dalam hal ini juga mari kita sama-sama berdoa semoga tidak ada pemadaman apalgi karhutla di wilayah kita ini. “Pangkas Iptu Imam”

Share :

Baca Juga

Artikel

Personil Satbinmas Polres Pulang Pisau sambang dan berikan himbauan kamtibmas

Artikel

Bhabinkamtibmas Food Estate menyambangi warga desa binaannya serta cek dan kontrol Kamtibmas

Artikel

Polres Bondowoso Berhasil Ungkap Sejumlah Kasus di Operasi Pekat Semeru 2024 Selama Ramadhan

Artikel

Dankodiklatal Saksikan Kehebatan Pasukan Khusus TNI AL Beraksi di Dabo Singkep

BERITA UTAMA

Polres Bangkalan Amankan Terduga Pelaku Curanmor dari Amuk Massa di Pasar Lomaer

Artikel

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

Artikel

Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Pengamanan Pilkada Serentak 2024 di Kodim 1406/Wajo

BERITA UTAMA

Sambangi Kantor Gubernur Kalteng, Satsamapta Polresta Palangka Raya Ingatkan Keamanan Obvit