Home / Uncategorized

Rabu, 26 Juli 2023 - 19:02 WIB

Personil Polsek Kahayan Kuala Laksanakan Patroli KRYD sasar sepeda motor

 

Polres pulang pisau – Personil Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan giat patroli dan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka antisipasi Gangguan Kamtibmas di Kecamatan Kahayan Kuala, Kabupaten Pulang Pisau, Selasa (25/07/2023)

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu Gendut Prasetyo.,S.H, mengungkapkan, bahwa menjaga keamanan dan kenyamanan warga masyarakat menjadi tugas utama daripada aparat keamanan khususnya Polri.

Baca juga  Gaji Asniati Sah Beri Kompensasi Kerugian Moril!

Dengan meningkatkan patroli serta dialogis , pelaksanaan tugas sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat dapat dirasakan secara langsung oleh masyarakat dan diharapkan akan selalu tercipta sinergitas dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat

Baca juga  Waka Polres Pulang Pisau Hadiri Pelantikan Dan Pengukuhan Pengurus APDESI

Dalam rangka mensinergikan kemitraan antara aparat keamanan dan warga, agar selalu bekerjasama menjaga kamtibmas dilingkungan masing-masing dari tindak kejahatan

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Bina Siswa Ikapeksi

Uncategorized

Polsek Maliku Bersinergi Tingkatkan Himbauan Larangan Karhutla diwilkumnya.

Uncategorized

Demi Kecepatan Melayani Masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Bagikan Kartu Nama

Artikel

Bukan Rahasia Umum, Lapas Porong Diduga Kuat Jadi Sarang Peredaran Narkoba

Uncategorized

Anggota Polsek Kahayan Tengah Laksanakan giat rutin Dalam mengantisipasi Angka Laka Lalin Gelar Operasi KRYD

Artikel

Kodim 0713 Brebes ikuti Vicon Peresmian Sumber Air Bersih Serentak oleh Kepala Staf Angkatan Darat

Uncategorized

Bripka Herry Wahyu Ajak Masyarakat Tidak buang Sampah Kesungai

Artikel

PTPN I Regional 4 Terus Lakukan Monitoring dan Inventarisasi Aset