Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Selasa, 9 Januari 2024 - 16:15 WIB

Personil Polsek Maliku Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

Personil Polsek Maliku Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

Personil Polsek Maliku Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

 

Polres Pulang Pisau – Salah satu upaya kepolisian dalam rangka memelihara sitkamtibmas yang kondusif di wilkum, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Wilkum Polsek Maliku ,Kabupaten Pulang Pisau, Senin (08/01/2024) malam.

Adapun sasaran KRYD pada malam hari ini yaitu peredaran minuman keras (Miras), Sejata tajam (sajam), Peredaran Narkoba, serta kejahatan tertentu di Wilkum Polsek Maliku.

Baca juga  Jadikan Lahan Produktif, Babinsa Bersama Petani Sulap Lahan Kosong untuk Tanaman Semangka

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi mengatakan kegiatan KRYD ini guna Mencegah dan menekan peredaran Narkoba, Minuman keras ,Sajam, serta tindak kejahatan lainnya seperti Premanisme di Wilkum Polsek Maliku.

Baca juga  Polrestabes Surabaya Gelar Kegiatan Ju'mat Curhat dan Penyerahan Bansos dalam Rangka Nusantara Cooling System Menjelang Pilkada 2024

Harapan Kami dari Polsek Maliku agar sitkamtibmas aman dan kondusif, serta dalam kesempatan ini juga Kapolsek menambahkan personil yang melaksanakan KRYD juga mengimbau untuk berhati-hati di jalan” pungkasnya..

Share :

Baca Juga

Artikel

Bakti Sosial Ikatan Keluarga Besar Istri (IKBI) PT Kawasan Industri Nusantara

BERITA UTAMA

Ciptakan Lingkungan Yang Bersih Dan Sehat Babinsa Sentebang Bersama Warga Gotong-Royong Bersihkan Jalan

BERITA UTAMA

Sukseskan Swasembada Pangan Babinsa Rambayan Dampingi Mahasiswa KKN Kebangsaan Panen Padi

Artikel

Tingkatkan Sambang ke Toko Emas personel Satbinmas Polres Pulpis himbauan untuk selalu waspada

BERITA UTAMA

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Laksanakan Sosialisasi Dengan Menggunakan Spanduk Larangan Karhutla

BERITA UTAMA

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Warga Binaan

Artikel

TEMBANG KENANGAN BERSAMA BAKAL CALON GUBERNUR JAWA TENGAH HENDAR PRIHADI

BERITA UTAMA

Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Mediasi Lanjutan Musyawarah Kedua Penyelesaian Masalah sdr Andri Susanto Dengan CV. Jaya Lestari