Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Selasa, 30 Januari 2024 - 15:49 WIB

Personil Polsek Sebangau Kuala Sosialisasikan E-Sapu Bersih Pungutan Liar

Personil Polsek Sebangau Kuala Sosialisasikan E-Sapu Bersih Pungutan Liar

Personil Polsek Sebangau Kuala Sosialisasikan E-Sapu Bersih Pungutan Liar

 

Polres Pulang Pisau- Personel Polsek Sebangau Kuala terus melaksanakan Sosialisasi tentang Saber Pungli khususnya di wilayah hukum Polsek Sebangau Kuala jajaran Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng. Senin (29/01/2024)

Dalam giat Sosialisasi Tim Saber Pungli yang dilaksanakam oleh personil polsek sebangau kuala menyampaikan agar seluruh masyarakat mewaspadai pungutan liar yang dilakukan oleh oknum tidak bertanggung jawab dengan berbagai macam cara.

Baca juga  Rangkaian Kegiatan HUT Kodam VI/Mulawarman Personel Kodim 1009/Tla Bersihkan Taman Makam Pahlawan

“Kami minta agar seluruh masyarakat segera menghubungi tim saber pungli jika melihat, mendengar atau mengetahui adanya tindakan pungutan liar ” Ujar Ipda Suripno Mulyono, selaku Kapolsek Sebangau Kuala.

Tujuan dari sosialisasi tersebut yakni mencegah terjadinya pungutan liat yang meluas serta membawa dampak negatif bagi masyarakat khususnya di wilayah hukum Polsek Sebangau Kuala serta kegiatan tersebut dapat menciptakan manusia yang lebih bermoral dan bersih dari pungutan liar.

Baca juga  Tim Quality Control PT Java Agritech Untuk Menjalin Kekompakan Adakan Buka Bersama

Tim Saber Pungli berharap dalam memberantas pungutan liar adanya partisipasi dari berbagai pihak terkait serta seluruh masyarakat demi terwujudnya bersih dari pungutan liar.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tingkatkan Silaturahmi Babinsa Koramil 06/Sruweng Hadiri Maulid Nabi Muhammad, SAW di Wilayah Binaan

Artikel

Kolaborasi Antara Koramil dan Masyarakat, Kunci Sukses Evaluasi Program PAM AIR BERSIH di Desa Watu Tiri

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Dampingi Monitoring Dan Evaluasi Kegiatan APBDes TA 2023 Desa Bendogarap

BERITA UTAMA

Ciptakan Rasa Nyaman Beribadah, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Jaga Jemaat Gereja Kristen Jawa Tunjungseto

Artikel

Universitas Sebelas Maret Kukuhkan JAM-Pembinaan Jadi Guru Besar Ilmu Hukum dan Pemulihan Aset

Artikel

Polri Peduli, Polres Probolinggo Gelar Baksos dan Bersih Sampah di Bromo Tengger Semeru

Artikel

Melalui Baznas, Pj. Walkot Berikan Pentasharufan Zakat, Infaq, Shodaqoh

Artikel

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Lakukan Pengecekan Ketahanan Pangan di kebun jagung