Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Sabtu, 17 Februari 2024 - 17:45 WIB

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Menyalurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Mentaren 2 kec. Kahayan hilir

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Menyalurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Mentaren 2 kec. Kahayan hilir

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Menyalurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Mentaren 2 kec. Kahayan hilir

 

Polres Pulang pisau – Salah satu bentuk kepedulian Polri terhadap warga khususnya bagi mereka yang kurang mampu secara ekonomi.

Sat Binmas Polres Pulang pisau menyalurkan bantuan sembako kepada warga kurang mampu, Sabtu(17/02/2024).

Disampaikan Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Bantuan yang bertajuk

Baca juga  Dongkrak Swasembada Pangan Babinsa Desa Karangsono, Bantu Petani Panen Jagung

‘Bantuan Kemanusiaan Untuk Negeri’ merupakan bantuan kemanusiaan Polri

untuk masyarakat Indonesia yang menggambarkan kenaikan dan fluktuasi harga kebutuhan pokok dan barang penting (Bapokting).

Untuk mendukung Program tersebut Personil Sat Binmas Polres Pulang pisau menyalurkan bantuan kepada warga

Baca juga  Babinsa Koramil 0830/03 Pabean Cantian Pantau Dan Amankan Kegiatan Ibadah Bersama Tiga Pilar

yang secara ekonomi kurang mampu diantaranya kepada Bp. Deni Desa Mentaren 2 Kec.kahayan hilir

“Semoga bantuan yang diberikan ini dapat bermanfaat,” ucapnya.red

Share :

Baca Juga

Artikel

Apel Komandan Satuan TA 2024 Di Akhiri Gowes bersama

BERITA UTAMA

Hut ke-43 Kemala Bhayangkari, Kapolda Jatim : Bhayangkari Turut serta Bangun Citra Polri

Artikel

Bripka Agung Hidayat Raih Juara II Lomba TikTok Kategori TNI-Polri pada Awarding Day Apresiasi Kreasi Setapak Perubahan Polri 2024

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengendara

Artikel

Satgas Yonif 6 Marinir Sapa Siswa-Siswi SDN 1 Dekai Papua

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas.

Artikel

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

Artikel

Kepedulian Satgas Yonif 611/Awang Long Bantu Masyarakat Nayaro Dengan Pelayanan Kesehatan