Home / Uncategorized

Senin, 15 Mei 2023 - 15:14 WIB

Personil Satbinmas Polres Pulang Pisau sambangi Pos satpam BANK Kalteng

 

Pulang Pisau – Dalam rangka memberikan rasa aman kepada masyarakat sat binmas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan sambang ke pos Satpam BANK Kalteng di jalan Panunjung Tarung Kelurahan Pulpis Kecamatan Kahayan hilir, Senin ( 15/05/2023).

Polri sebagai pengembang fungsi harkamtibmas di wilayah Negara Republik Indonesia selalu terdepan dalam menjaga kamtibmas, untuk itu Sat binmas Polres Pulang Pisau menindak lanjuti dengan melaksanakan giat kontrol Pos satpam di bank Kalteng agar mengoptimalkan kegiatan penjagaan, patroli di lingkungan masing-masing, supaya gangguan kamtibmas bisa minimalisir sejak awal.

Baca juga  Wujud Sinergitas, Bhabinkamtibmas Polsek Bukit Batu Patroli Bersama Babinsa

dalam kesempatan ini juga personil sat binmas menyampaikan pesan dan himbuan kamtibmas dan ketertiban masyarakat agar warga selalu waspada terhadap gangguan tindakan kriminalitas di wilayah sekitar lingkungan kerja.

Baca juga  Cegah Premanise Polsek Maliku laksanakan KRYD

Personil satbinmas polres Pulpis sambang di tempat–tempat keramaian dan perbankan merupakan wujud antisipasi dan menekan segala gangguan Kamtibmas yang bisa terjadi kapan saja,” Ucap nya.

Share :

Baca Juga

Artikel

MS (22) Tersangka Kasus Laka Lantas di Mantingan yang Sebabkan Pasutri Tewas di TKP Diamankan Satlantas Polres Rembang

Uncategorized

Door To Door Polsek Sebangau Kuala laksanakan sosialisasi Saber Pungli

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

BERITA UTAMA

Kapolri di Rakornas Forkopimda: Beri Pendampingan Penggunaan Anggaran ke Pemda Hingga Kawal Inflasi

Uncategorized

Untuk Cegah Karhutla, Personil Satbinmas bersama Regu KRYD terus menerus Berikan Himbauan dan Sosialisasi Kepada Warga

Artikel

Kodim 1002/HST Gelar Lari Jalanan, Tingkatkan Kebugaran Prajurit

Uncategorized

Demi Kenyamanan Saat Beribadah Satlantas Polres Pulang Pisau Melaksanakan Kegiatan Pengaturan Lalin di Gereja

Artikel

Polda Jatim, dan Perguruan Pencak Silat, Tanda Tangani Kesepakatan Jaga Kamtibmas