Home / Uncategorized

Sabtu, 27 Mei 2023 - 18:05 WIB

Personil satbinmas Sambang dan Dialogis Dengan Pedagang Alat nelayan dan peternakan dipasar patanak

 

Pulang pisau – guna terpeliharanya kamtibmas yang aman dan kondusif personil Satbinmas Polres Pulpis terus melakukan berbagai upaya seperti meningkatkan komunikasi, sambang dan koordinasi kamtibmas dengan warga masyarakat kelurahan Pulang Pisau kecamatan Kahayan hilir, Sabtu ( 27/05/2023).

Adapun tujuan dari sambang dan dialogis ini merupakan salah satu cara koordinasi dengan pemilik toko ,mengenai Kamtibmas terkait dengan perkembangan situasi dan kondisi masyarakat.

Dalam hal tersebut anggota satbinmas mengajak seluruh komponen warga masyarakat untuk ikut serta menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondonsif, Kali ini Kanit Bhabinkamtibmas Aiptu Wayan Widatra melakukan tatap muka dan dialogis dengan pedagang alat perikanan dan peternakan yang ada di pasar Patanak

Baca juga  Kapolres Pasuruan Hadiri Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2024

dihimbau kepada pemilik toko perikanan dan peternakan agar selalu mengedepankan keamanan serta menjaga ketertiban,sehingga dapat terciptanya keamanan yang kondusif.

“Kami akan terus meningkatkan komunikasi dan himbauan dengan lapisan masyarakat, terutam pemilik toko peternakan untuk selalu kerja sama guna menjaga situasi kamtibmas agar terciptanya lingkungan yang aman dan kondusif,” pungkas Aiptu Wyn

Baca juga  Tidak Pernah Bosan Anggota Satpolairud Sampai Stop Karhutla

Kasatbinmas Polres Pulang Pisau AKP Ujang Kustarman mengatakan, bahwa, bhabinkamtibmas yang langsung turun kelapangan membaur dengan masyarakat merupakan ujung tombak polri dalam menyampaikan program pimpinan polri yang berkaitan dengan pembinaan masyarakat,sehingga program tersebut dapat dirasakan langsung oleh masyarakat dan tak lupa tingkatkan kamtibmas agar tetap aman dan kondusif.”kata Kasat

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Ajak Masyarakat Selalu Manfaatkan UMKM

BERITA UTAMA

Jaga Kamtibmas, Patmor Samapta Sambangi Kantor Bawaslu Kota

Uncategorized

Cegah Premanise Polsek Maliku laksanakan KRYD

Artikel

Tingkatkan Pengetahuan Pelajar, Babinsa Perigi Limus Gelar MPLS Di SMKN 1 Sejangkung

Artikel

Polres Puncak Jaya Gelar Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Periode 1 Juli 2024

Artikel

Reuni Akbar Temu Kangen Alumni SMA IKHSANIYAH Kota Tegal Tahun 1986/1990

Uncategorized

Pecah Masyarakat Wajok Hulu Kedatangan Tante Ragi Mempawah Sukses Meriahkan Hari Kemerdekaan RI 17 Agustus 2023 ke-78 Dengan Berbagai Perlombaan, Ribuan Masyarakat Antusias Hadir