Home / Uncategorized

Rabu, 20 September 2023 - 16:19 WIB

Pesonil polsek Banting sosialisasi tentang larangan karhutla ke masyarakat.

 

Polres Pulang Pisau – Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Banama Tingang, Bripka Petra Timpati Personel Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng sejak dini rutin melakukan upaya pencegahan yaitu dengan memberikan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng No Mak : 01/ll/2021 tentang sanksi pidana terhadap pelaku karhutla berdasarkan PP No. 04 tahun 2021 Tentang pengendalian kerusakan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan lahan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, Rabu (20/09/2023) Pagi.

Baca juga  Viral dimensos Diduga Wanita Berjilbab Bobol Rumah Seorang Habib

Harapanya dengan rutin memberikan imbauan karhutla dan menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng sejak dini masyarakat menjadi paham akan dampak dan bahaya yang akan dialami jika terjadi kebakaran hutan dan lahan sehingga masyarakat dapat berpikir bijak untuk tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Imam Maliki, S.Tr.K., menyampaikan, kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang, Maka Personel Polsek Banama Tingang akan terus melaksanakan giat Sosialisasi agar dapat menumbuhkan Masyarakat.

Baca juga  Tingkatkan Silaturahmi Dengan Ulama, Danramil 19/ Kuwarasan Hadiri Haflah Haul di Ponpes Raudlotuth Tholabah

“Kami minta kepada seluruh masyarakat khususnya masyarakat yang ada di Kecamatan Banama Tingang untuk tidak membakar hutan dan lahan dengan alasan apapun,” tutup Iptu Imam. Kembali Bhabinkamtibmas
Polsek Banting laksanakan Himbauan Sepanduk Karhutla Kapolda Kalteng.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tingkatkan Minat Baca, Bhabinkamtibmas Food Estate Polsek Pandih Batu Datangi Sekolah

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

BERITA UTAMA

BABINSA KORAMIL 13/BLSPN CEK HARGA KEBUTUHAN POKOK DI PASAR TRADISIONAL

Uncategorized

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya.

BERITA UTAMA

Turut Berbelasungkawa Babinsa Melayat Kerumah Duka Meninggal nya Anggota Kodim 0709/Kebumen

Artikel

Panwascam 5 Pilar Giat Sosialisasi Pilkada Serentak 2024 Kepada Warga Tambaksari

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Untuk Stop Lakukan Penambangan Liar

Uncategorized

WARGA DUSUN BUYUK DESA BRINGKANG,MENGANTI KABUPATEN GRESIK ANCAM DEMO BESAR BESARAN JIKA PT. WISMA ANDALAN KENCANA (PENGEMBANG) PERUMAHAN TIDAK MERESPON TUNTUTAN WARGA.