Home / Uncategorized

Sabtu, 13 Mei 2023 - 21:52 WIB

Piket Polsek Bukit Batu Periksa Kondisi Tahanan dan Barang Inventaris

Polresta Palangka Raya – Personel Polsek Bukit Batu Polresta Palangka Raya melaksanakan serah terima petugas Piket Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT), Sabtu (13/5/2023) pagi.

Kanit SPKT Aipda Poniman menjelaskan, kegiatan tersebut rutin dilaksanakan oleh personel terutama yang akan melaksanakan tugas piket penjagaan SPKT untuk dapat mengetahui kondisi Mako berikut kelengkapan dinas.

Baca juga  Pengarang Satrio Piningit Minta Agus Flores Setia Ke Polri dan Abadi Jadi Pengacara

“Kita mengecek senjata api (Senpi) inventaris Mapolsek guna memastikan kelengkapan senpi, amunisi serta kondisi Senpi dalam keadaan aman dan bersih sehingga senantiasa siapa apabila diperlukan,” ujar Poniman.

Baca juga  Warga Keluhkan Kondisi Jalan Nasional Brebes-Purwokerto, Minta Perbaikan Menyeluruh dan Berkualitas

Dirinya menambahkan, dirinya juga rutin mengecek kondisi ruang pelayanan, ruang tahanan dan perlengkapan radio untuk sarana komunikasi serta dapat senantiasa terpantau oleh petugas piket di Mapolresta Palangka Raya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Artikel

Brebes Jadi Persinggahan Bus KPK

Artikel

Sambut Hari Jadi ke-76, Polwan Polres Pamekasan Gelar Kerja Bakti Religi dan Bakti Sosial

Artikel

Cegah Bullying, Babinsa Koramil 06/Sruweng Beri Pembinaan dan Pembekalan

Artikel

Polres Pasuruan Distribusikan Bantuan Air Bersih untuk Warga Terdampak Kemarau Panjang

Artikel

Safari Ramadhan 1445 H Jejak Kasus Berbagi Takjil & Santuni Anak Yatim Piatu

Artikel

Silaturahmi Babinsa Koramil 1612-06/Lembor dengan Ibu Nasra di Kampung Malawatar

Uncategorized

Aplikasi super APP untuk Masyarakat mengetahui kegiatan Polisi

Uncategorized

Dirgahayu RI ke-78, Kapolresta Ikuti Upacara di Kantor Wali Kota Palangka Raya