Home / Uncategorized

Kamis, 27 April 2023 - 22:58 WIB

Pimpin Apel Sore, Ini Arahan Wakasat Binmas Polresta Palangka Raya

Polresta Palangka Raya – Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng, Kembali melaksanakan Apel Sore yang kali ini dipimpin oleh Wakasat Binmas, Ipda Siswanto, Kamis (27/4/2023) sore.

Apel tersebut digelar di lapangan tengah Mapolresta Palangka Raya, Jalan Tjilik Riwut Km. 3,5, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, dengan dihadiri para Perwira dan personel yang dimulai pada pukul 15.00 WIB.

Baca juga  Gegara Akibat Tersumbat Sampah, Saluran Air di Kampung warung andil

Selanjutnya, Ipda Siswanto juga menyampaikan arahan terkait kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) terkini beserta rencana kegiatan yang akan dilaksanakan Polresta Palangka Raya pada besok hari.

“Saya juga mengingatkan kepada seluruh personel Polresta Palangka Raya, bahwa untuk kegiatan besok hari yang akan dilaksanakan agar dapat dimonitor Surat Perintah (Sprin) yang akan dibagikan melalui group media sosial Polresta Palangka Raya,” lanjut Siswanto.

Baca juga  Ternyata ini yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

Dirinya juag mengingatkan seluruh personel sebelum meninggalkan ruangan masing-masing agar mengecek kembali listrik dan mematikan peralatan elektronik, menghidupkan lampu di luar ruangan dan tetap berhati-hati saat berkendara. (b1b)

Share :

Baca Juga

Artikel

Kapolri Luncurkan Digitalisasi Perizinan Event, Industri Kreatif Semakin Dipermudah

Artikel

Dukungan Projo dan Relawan Makin Kuat untuk Paslon Nomor Urut 02, Warsa: Siap Bangun Jombang Lebih Baik

Artikel

Pendampingan Babinsa Terhadap Petani Binaan Wujudkan Ketahanan Pangan Wilayah

Artikel

Sambut Hari Jadi ke – 76 Polwan Polres Lumajang Gelar Aksi Simpatik Sosialisasikan Kamseltibcarlantas

BERITA UTAMA

Patroli Mesin ATM Bank Kalteng di Wilkum Polsek Pandih Batu

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Menjamin Ketertiban dan Keamanan dalam Turnamen Olahraga

Artikel

Team SAR Gabungan Temukan Korban Perahu Tenggelam Di Pamekasan