Home / Uncategorized

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 16:28 WIB

Polisi Desa memberikan Himbauan untuk menggunakan produk Usaha mikro,kecil & menengah (UMKM).

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Pandih Batu Laksanakan kegiatan memberikan Himbauan untuk menggunakan produk Usaha mikro,kecil & menengah (UMKM) Sabtu, (19/08/2023)

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita S.I.K, Melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan menyampaikan pihaknya memberikan himbauan kepada warga agar menggunakan produk UMKM dari bumdes maupun milik warga desa guna membantu mencapai pertumbuhan ekonomi Indonesia yang stabil dan berkelanjutan yang merupakan bagian dari perekonomian nasional mandiri dan memiliki potensi besar untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat serta kesiapan dalam menghadapi persaingan pasar global.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Intensifkan Kegiatan Mapping & Sosialisasi TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang)

Dalam kesempatan ini pula Bhabinkamtibmas menyampaikan apabila melihat atau mengetahui gangguan kamtibmas agar segera menghubungi kontak bhabinkamtibmas serta membantu memonitor situsai kamtibmas diwilayah tersebut ,” kata Kapolsek..

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Intensitas Curah Hujan Menurun, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Tingkatkan Himbauan Larangan Karhutla di Desa Binaan.

BERITA UTAMA

Personel Sat Polairud Polres Pulang Pisau Sambangi Warga di Pinggir Sungai

Uncategorized

Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Uncategorized

Jaga Kebugaran Anggota Kodim 1208/Sambas Laksanakan Lari Pagi

Uncategorized

Jaga Situasi Lalin di Rawan Laka Lantas, Satlantas Polres Pulang Pisau Terjunkan Anggota Patroli

BERITA UTAMA

Kodim 1612/Manggarai Berikan Nutrisi Tambahan untuk Percepatan Penurunan Stunting

Uncategorized

Cegah Premanisme, Satsamapta Polresta Palangka Raya Lakukan Patroli di Terminal W.A. Gara