Home / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / POLRI / TargetNews.id

Rabu, 25 Oktober 2023 - 11:06 WIB

Polres Bangkalan Ungkap Kasus Peredaran Narkoba Satu Terduga Pengedar Diamankan

Foto : Ungkap Kasus Peredaran Narkoba Satu Terduga Pengedar Diamankan

Foto : Ungkap Kasus Peredaran Narkoba Satu Terduga Pengedar Diamankan

 

BANGKALAN – Peredaran narkotika di kabupaten Bangkalan terus diberantas oleh Polres Bangkalan Polda Jatim.

Terbaru, Satresnarkoba Polres Bangkalan kembali menggerebek seorang pengedar sabu-sabu di kawasan Dusun Parseh Selatan, Desa Parseh, Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan.

Satu tersangka yang berhasil diamankan oleh petugas yakni FS (26 tahun). Saat hendak dilakukan penangkapan terhadap tersangka, petugas menyamar menjadi seorang driver ojek online.

Baca juga  Setiap Hari Bersama Di Lokasi TMMD Ke-124 Kodim 1009/Tla Personel Satgas Lebih Dekat Dengan Masyarakat

Sesaat setelah bertemu, Polisi langsung meringkusnya dan tersangka digelandang ke Mapolres Bangkalan.

Kapolres Bangkalan AKBP Febri Isman Jaya, S.H., S.I.K., M.I.K. saat ditemui di Mapolres Bangkalan menjabarkan jika pelaku baru 3 bulan melakukan aksi ini.

“Jadi, menurut pengakuan tersangka, barang haram tersebut diterima dari AL yang kini masi menjadi DPO. Istilahya dititipkan kepada pelaku dengan tujuan jika ada yang membeli ikut menjualkan.”AL masih terus kami buru,” ujar AKBP Febri, Rabu (25/10).

Baca juga  Pelatihan P4S Bagi Penerima Akses Reforma Agraria, Bersumber dari Dana (DBHCHT)

Saat diamankan, ada 8 poket barang bukti sabu sabu yang total keseluruhanya ada 7 klip dengan total berat 12.17 gram.

“Saat ini kami lakukan pengembangan, dan pelaku tetap kami proses sesuai hukum yang ada,”tegas AKBP Febri.

Share :

Baca Juga

Artikel

Prajurit Yonif 3 Marinir Ikuti Upacara Detik – Detik Proklamasi di Kabupaten Sidoarjo

Artikel

Wakili Danramil 04/Jawai Babinsa Sentebang Hadiri Rapat Pembentukan Panitia HUT RI Ke 80 Tahun 2025

BERITA UTAMA

KAPOLSEK DUKUH PAKIS PIMPIN PAM DAN MONITORING KONGRES PB SEMMI KE VIII HINGGA DINI HARI

Artikel

Bhabinkamtibmas Sebangau mulya bersama perangkat desa bagikan bansos kepada warga yang terdampak banjir

Artikel

Kapolsek Kahayan Tengah Beri Tumpeng sebagai Ucapan Selamat HUT TNI ke-80, Tunjukkan Soliditas TNI-Polri

BERITA UTAMA

Polsek Jabiren Raya Aktif sebarkan Akun Media Sosial Kepada Masyarakat

Artikel

Dandim 1208/Sambas Ikuti Acara Peringatan HUT Provinsi Kalbar Ke 67 Tahun 2024

BERITA UTAMA

Kemenkumham – Pemprov Jatim Jajaki Penyelesaian Kasus TPPO