Home / Uncategorized

Kamis, 12 September 2024 - 15:45 WIB

Polres Pulang Pisau Sebar Brosur Himbauan Kamseltibcarlantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satlantas Polres Pulang Pisau membagikan brosur terhadap pengendara yang melintas di jalan raya, Rabu (11/9/2024) pukul 09.00 WIB

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi menjelaskan, sosialisasi pembagian brosur tersebut diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat untuk menciptakan keamanan,keselamatan,ketertiban dan kelancaran lalulintas ( Kamseltibcarlantas )

Baca juga  Bhabinkamtibmas Jajaran Polresta Palangka Raya Ikuti Latkatpuan dari Baharkam Polri

Khususnya pengendara untuk lebih memperhatikan dalam berlalu lintas, serta mematuhi segala peraturan demi keamanan, kenyamanan dan keselamatan di jalan,”ujar AKP Nurhadi.

Tujuan kegiatan tersebut untuk menurunkan angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas serta untuk meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas.

Baca juga  Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Pihaknya juga mengimbau kepada pengendara untuk tertib serta mematuhi aturan berlalu lintas.

“Bagi pemotor agar menggunakan helm SNI, gunakan sabuk pengaman untuk roda empat dan jangan terima telepon saat berkendara,”terang AKP Nurhadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Mengantisipasi Karhutla, Ini Yang Dilakukan Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Personil Polsek Kahayan Kuala Laksanakan Giat Patroli malam

BERITA UTAMA

Ketua Investigasi Lira Apresiasi Kinerja Polda Kalbar Atas Penyitaan Sejumlah Aset Ria Norsan Terkait Kasus Dugaan Korupsi BP2TD Mempawah

Uncategorized

Ciptakan Kamtibmas Kondusif Polsek Maliku Hadir Amankan Kegiatan Ibadah Sholat Tarawih 1445 H

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Petuk Katimpun Sambang Pemilik Warung di Jalan Cilik Riwut, Ini Pesannya

Uncategorized

Kembali, Sat Samapta Polresta Palangka Raya, Kawal Pelaksanaan Sidang Tipikor

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Ibu-Ibu Desa Binaan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Program Saber Pungli di Desa Binaan