Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI

Kamis, 7 Desember 2023 - 17:28 WIB

Polres Pulang Pisau Tegur Humanis Pengendara Tidak Menggunakan Helm Standar

Polres Pulang Pisau Tegur Humanis Pengendara Tidak Menggunakan Helm Standar

Polres Pulang Pisau Tegur Humanis Pengendara Tidak Menggunakan Helm Standar

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Sat Lantas Polres Pulang Pisau , Teguran Humanis pengendara tidak menggunakan helm standart, Rabu (6/12/2023).

Sat Lantas Polres Pulang Pisau beserta jajaran melaksanakan giat humanis.

kegiatan yang menjadi Strong Point pada pagi, siang dan sore oleh Sat Lantas Polres Pulang Pisau pada setiap harinya.

Baca juga  Polrestabes Surabaya Berhasil Hentikan Pelarian DPO Pelaku Begal Motor

Kanit Turjawali AIPTU F.X. Agus Prihanto mengatakan selain melaksanakan pengaturan lalulintas, personil Sat Lantas Polres Pulang Pisau melakukan kegiatan simpatik pada masyarakat dengan teguran humanis kepada para pengendara Sepeda Motor yang tidak menggunakan Helm.

Seperti yang dilakukan oleh salah satu anggota Sat Lantas,pada saat melaksanakan gatur lalin pagi, ia mendapati pengendara yang tidak memakai helm,lalu ia pun menghentikannya dan memberikan teguran secara humanis kepada pelanggar tersebut.

Baca juga  Berikan Rasa Aman, Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli Kamtibmas Lewat Rute Ini

Kegiatan ini berupa teguran humanis untuk para pengendara yang tidak disiplin dan tertib, Ujar F.X. Agus Prihanto.

Kegiatan dari Sat Lantas Polres Pulang Pisau kali ini mendapat apresiasi dari segenap tokoh masyarakat Pulang Pisau dan khususnya pengguna jalan raya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

Artikel

Kapolri Hadiri Pembukaan Kongres XXI PMII di Palembang

Artikel

Babinsa Koramil 08/Alian Rapat Bahas RAPBDes Bojongsari

Artikel

Apel Siaga Pam Malam Tahun Baru 2025, Wakapolres Pulpis : Berikan Pelayanan Terbaik dan Humanis kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Kapuas Pangdam XII/Tpr Ajak Seluruh Komponen Sukseskan Pesta Demokrasi

BERITA UTAMA

Dandim Dan Forkopimda Sambas Dampingi Gubernur Kalbar Resmikan Rumah Adat Melayu Sambas.

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

BERITA UTAMA

Personel Polsek Sabangau Cek Inventaris Dinas dan Ruang Tahanan