Home / Uncategorized

Kamis, 13 Juli 2023 - 20:33 WIB

Polresta Palangka Raya Pam Aksi Damai JSKK

Polresta Palangka Raya – Sejumlah masyarakat yang tergabung dalam aksi damai Jaringan Solidaritas Korban untuk Keadilan (JSKK) melakukan kegiatannya.

Sebagai bentuk kesiapan atas dukungan pengamanan dalam kegiatan tersebut, para personel mengadakan apel kesiapan di Taman Tugu Ir. Soekarno Jalan S. Parman Kota Palangka Raya, Kamis (13/7/2023) sore.

Baca juga  Danramil 05/Pemangkat Hadiri Pelaksanaan Wisuda Taruna -Taruni SMKN 1 Pemangkat

Untuk mengamankan kegiatan tersebut Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., pun memerintahkan sejumlah personel.

“Untuk jumlah personel pada pengamanan kali ini yaitu sebanyak 12 personel Polsek Pahandut,” kata Kapolresta melalui Kabag Ops Kompol Ganda B. Napitupulu.

Baca juga  Antisipasi Gangguan Kamtibmas diwilkumnya, Polsek Maliku Konsisten Melaksanakan Giat Patroli

Ditambahkannya, jika pelaksanaan aksi damai
JSKK tersebut menyampaikan beberapa tuntutan diantaranya stop kriminalitas masyarakat kinjil keadilan untuk aleng dan kawan-kawan.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Naik Bintang Tiga Mayjen TNI Marinir Nur

Artikel

Kapolda Jatim Lantik Pengurus PBVSI Kabupaten Sidoarjo Masa Bhakti 2024-2028

Uncategorized

Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD dimalam hari

BERITA UTAMA

Bag SDM Polresta Palangka Raya Ikuti Binroh Secara Virtual

Artikel

Polres Madiun Kota Gelar FGD dan Deklarasi Da’i Kamtibmas Cegah Isu SARA Jelang Pilkada 2024

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

Uncategorized

Melaksanakan kegiatan Apel SOC siaga bencana & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.