Home / BERITA UTAMA / DAERAH / Home / TargetNews.id / TNI-POLRI

Senin, 19 Juni 2023 - 14:32 WIB

Polrestabes Surabaya Sukses Amankan Laga HUT Persebaya

SURABAYA – Polrestabes Surabaya tuntas melaksanakan pengamanan rangkaian hari ulang tahun Persebaya Surabaya ke-96, yang puncaknya dilaksanakan Minggu (18/7).

Selain melaksanakan pengamanan konvoi suporter pada Sabtu (17/6) malam, Polisi juga melaksanakan pengamanan pertandingan uji coba Minggu (18/6) antara Persebaya Surabaya melawan Persija Jakarta.

Meski hasil pertandingan sama kuat 2 – 2 pertandingan berjalan seru dan menghibur kurang lebih 40 ribu suporter datang untuk mendukung tim Bajol Ijo berjalan aman dan lancar.

Baca juga  Bati Tuud Koramil 14/Pejagoan Bersama Pemdes Kebulusan Bahas RKPDes

Kapolrestabes Surabaya Kombes Pol Pasma Royce melalui Kasi Humas AKP Haryoko Widhi mengungkapkan, pengamanan dilakukan hingga selesainya laga persahabatan dengan Persija.

Sebanyak 3000 personel gabungan Polrestabes Surabaya dikerahkan untuk pengamanan laga tersebut.

“Pengamanan kami laksanakan sebelum, ketika pertandingan, dan juga seuai laga. Kami lakukan pengamanan secara stasioner dan mobile,” katanya.

Baca juga  JALIN SILATURAHMI, DHARMA WANITA LAPAS PAMEKASAN GELAR HALAL BIHALAL 1444H

Anggota disebar di beberapa titik untuk memastikan tidak ada gangguan kamtibmas saat kepulangan suporter.

“Kami pastikan semuanya bisa berjalan dengan lancar aman serta kondusif serta memghimbau untuk tidak melakukan arak-arakan atau konvoi yang sifatnya menganggu kamtibmas,” ujarnya.Anil

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Polresta Palangka Raya Saksikan Seleksi Anggota Paskibra

Artikel

Kejati Jatim Mantapkan, Langkah Raih WBK/WBBM

Artikel

Satreskrim Mempawah Berhasil Amankan Dua Ton Pengangkut BBM Solar Ilegal

Artikel

Upacara Kenaikan Pangkat Periode 1 Oktober 2024 dan Pemberangkatan Pam Alutsista Satrad 234 Sibolga

Artikel

BNPM Copot Ketua DPD, Surabaya H.M. Rosuli, S.H., M.H.

Artikel

Dugaan Pembunuhan Berencana Terhadap Jurnalis Sukamto dan Brendi,Ketum PJI Pastikan Hukum Tegak Lurus

Artikel

Jaga Keamanan Dan Ketertiban Masa Kampanye Pilkada Personel Kodim 1009/Tanah Laut Siaga Di Wilayah Binaan

Artikel

Awali Bulan Agustus Kodim 1009/Tanah Laut Gelar Upacara Bendera