Home / Uncategorized

Senin, 8 Mei 2023 - 16:38 WIB

Polsek Jabiren Raya Himbau Masyarakat agar Tertib Berlalulintas

 

 

Polres Pulang Pisau – menumbuhkan kesadaran warga masyarakat dalam mematuhi tata tertib berlalulintas konsisten dilaksanakan oleh Polsek Jabire Raya, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Minggu (07/05/2023) Malam.

melaksanakan pengaturan arus lalin menjadi prioritas Polsek Jabire Raya dalam menertibkan sitkamtibcerlantas serta sebagai media sosialisasi himbauan patuh berlalulintas bagi para pengguna ranmor agar selalu berhati hati dan tertib saat menggunakan kendaraan dalam berlalu lintas.

Baca juga  Antusias Warga Ikuti Balik Mudik Gratis Polres Ponorogo, Ringankan Beban dan Nyaman Dalam Perjalanan

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Jabire Raya IPDA ZENDRI. P. HABEAHAN, S.H. menyampaikan, apabila menemukan kejadian laka lantas petugas menghimbau warga masyarakat agar dapat langsung menghubungi nomor Kapolsek Jabire Raya dan Call Center Polsek Jabire Raya.

Baca juga  Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas.

“Kehadiran anggota Polri diharapkan mampu menciptakan sitkamtibmas yang aman dan tertib sesuai dengan tugas pokok Polri yaitu melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat”, tutup Kapolsek Jabire Raya IPDA ZENDRI. P. HABEAHAN, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Wujudkan Tertib Berlalu lintas, Satlantas Polres Pulpis Berikan Himbauan Kepada Warga Pengguna Jalan

Uncategorized

Cegah Karhutla, Aiptu Abdul Azis Terus Giatkan Patroli Gabungan

Uncategorized

Sambut HUT ke-78 TNI AL, Siswa Satdik 2 Ikuti Giat Prokasih di Kali Pantai Bosowa

Artikel

Diduga Pendaftaran Calon PPPK 2024 Disdik Aceh Besar Adanya Pelanggaran Maladministrasi

BERITA UTAMA

KUASAI 10 KEMAMPUAN DASAR, PRAJURIT PASMAR 3 LAKSANAKAN MENEMBAK

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Artikel

PHO atau Belum PHO, Polemik Keterangan Disporabudpar Sampang Memanas

BERITA UTAMA

Kodim 1612/Manggarai mengikuti Kegiatan Jalan Sehat dalam Rangka Memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1444 H