Home / Uncategorized

Selasa, 12 September 2023 - 20:07 WIB

Polsek Kahayan Kuala Rutin Laksanakan Patroli KRYD

Polres pulang pisau – Personil Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Guna mengantisiapasi berbagai macam bentuk gangguan kamtibmas sekaligus meminimalisir tindak kejahatan di wilayah Kecamatan Kahayan Kuala kabupaten pulang pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa (12/09/2023)

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu G. Prasetyo, S.H, mengatakan bahwa pihaknya rutin melaksanakan Patroli KRYD bertujuan mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan seperti Pencurian,dengan pemberatan, Pencurian dengan kekerasan, dan pencurian kendaraan bermotor

Baca juga  Dandim 1002/HST Tinjau Langsung Dapur Umum Persiapan Program MBG, Pastikan Lancar

Selain melaksanakan kegiatan patroli tersebut Personil Polsek Kahayan Kuala memberikan himbauan dan menyampaikan pesan – pesan kamtibmas kepada warga agar ikut berperan serta secara aktif dalam memelihara kamtibmas dengan meningkatkan pengawasan dan kewaspadaan di wilayahnya masing masing

Baca juga  Menjelang Perayaan Idul Fitri 1445 H, Prajurit Yonmarhanlan VII Kupang Mengikuti Gladi Apel Gelar Pasukan

Dengan kegiatan patroli yang terus rutin dilakukan oleh Personil Polsek Kahayan Kuala tentunya kami berharap stuasi kamtibmas tetap aman dan kondusif , serta Potensi terjadinya tindak kejahatan dapat kami cegah serta diminimalisir

Share :

Baca Juga

Artikel

Bhabinkamtibmas desa sanggang menjalin silahturahmi dengan sambang ke warga

Uncategorized

Polsek Maliku Amankan Kegiatan Ibadah Sholat Tarawih diwilkumnya

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Tingkatkan Patroli Dialogis, Berikan Himbauan Kamtibmas

Uncategorized

Sosialisasi Larangan Karhutla Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sambangi Warga dilahan Pertanian

BERITA UTAMA

Cegah Kebakaran Hutan dan lahan, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

BERITA UTAMA

Sambangi ke Masyarakat Pencari ikan secara tradisional oleh Polsek Banama Tingang Mensosialisasikan Kedai Kopi (Keluhan Aspirasi Masyarakat Serta Konsultasi Polisi Kepada Masyarakat)

Uncategorized

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Warga Binaan

Uncategorized

Meriahkan HUT Satpam Ke-44, Polres Pulang Pisau dan Satpam Gelar Bakti Kesehatan Donor Darah