Home / Uncategorized

Sabtu, 22 Juni 2024 - 18:33 WIB

Polsek Kahayan Kuala Sosialisasi Callcenter 110, No Callcenter Satwil Kadatwil Polres Pulpis, guna memudahkan terkait Pengaduan Masyarakat.

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Kuala Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, sosialisasi tentang Aplikasi Super APP kepada masyarakat sekaligus menyampaikan untuk Dumas bisa melalui Via WA Polsek Kahayan Kuala, Kecamatan Kahayan Kuala, Kabupaten Pulang Pisau, Sabtu (22/06/2024)- Jam.08.30 Wib.

Baca juga  Kanit Samapta laksanakan Patroli Maja

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita S.I.K. melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp G. Prasetyo., S.H. menuturkan, Kegiatan tersebut adalah upaya dari Polsek Kahayan Kuala untuk mensosialisasikan Call Center dan Laporan Dumas melalui Call Center yang sudah di sosialisasikan ke masyarakat yang ada Wilayah Kec. Kahayan Kuala.

Baca juga  Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli.

“Kegiatan tersebut guna mempercepat respon apabila adanya aduan dari masyarakat sehingga cepat dalam penanganan yang di adukan oleh masyarakat, demikian ucap Kapolsek Kahayan Kuala di akhir percakapanya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Mengunjungi Desa Binan, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas.

Artikel

Calon No.3 Kris Dayanti & Krisna Dewanata, Disambut Meriah Warga Ngaglik

Artikel

Danramil Dampingi Baznas Kab. Sambas Resmikan Hasil Bedah Rumah Warga Yang Kurang Mampu

Artikel

Ini Yang Dilakukan Satgas Yonif 611/ Awang Long Ciptakan Keamanan

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Apel Siaga Karhutla Sekaligus Pengecekan kondisi Sarpras penanggulangan Karhutla

Uncategorized

Tingkatkan Kinerja Anggota, Kasat Lantas Beri Arahan Sebelum Melaksanakan Tugas

Uncategorized

Danramil 15/Klirong Hadiri Musrenbangdes, Dukung Percepatan Pembangunan Desa