Home / Uncategorized

Kamis, 14 September 2023 - 17:13 WIB

Polsek Maliku Cegah Potensi Gangguan Kamtibmas dengan Kegiatan Patroli.

 

Polres Pulang Pisau – sebagai langkah mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, petugas patroli sambangi lingkungan pertokoan di wilkumnya, Rabu (13/09/2023) Malam.

Lingkungan pertokoan pada malam hari berpotensi terjadinya aksi kriminalitas yang menjadi gangguan kamtibmas, sebagai langkah pencegahan, Polsek Maliku dalam pelaksanaan kegiatan patroli malam rutin lakukan pengecekan dan monitoring.

Baca juga  Polresta Palangka Raya Giatkan Patroli Area Bandara

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, tidak menutup kemungkinan faktor niat dan kesempatan memberikan peluang besar untuk para pelaku tindak kejahatan, sebagai bentuk antisipasi Polsek Maliku laksanakan patroli malam untuk meminimalisir bertemunya faktor niat dan kesempatan pelaku tindak kejahatan

Baca juga  Cegah Laka Lantas, Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Patroli Daerah Rawan Kecelakaan

“Polsek Maliku menjadikan kegiatan patroli sebagai agenda rutin yang dilaksanakan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas sehingga sitkamtibmas di wilkum Polsek Maliku tetap kondusif”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah sejak dini Karhutla Personil Polsek Kahayan Tengah giat mengunjungi rumah warga

BERITA UTAMA

Jelang HUT, Persit KCK Daerah IX/Udayana dan Dharma Pertiwi Daerah ā€œJā€ Gelar Ziarah Rombongan

Artikel

Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD dimalam hari

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli dan Pengaturan Lalin serta Himbauan Kamseltibcarlantas kepada pengendara

Artikel

Pj. Wali Kota Tegal Ingatkan Pentingnya Peran Perempuan dalam Keluarga

Artikel

Presiden Prabowo Disambut Meriah di Pembukaan Apel Kasatwil Polri 2024

BERITA UTAMA

Turnamen Catur Open Nasional Kapolres Kendal Cup 2024 Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas