Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 10 Januari 2023 - 17:59 WIB

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Cegah Aksi Premanisme di Wilkumnya

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali melaksanakan patroli malam dalam kegiatan rutin yang ditingkatkan (Kryd) di wilayah hukumnya sebagai langkah mengatisipasi aksi – aksi kejahatan oleh premanisme, Senin (09/01/2023) Malam.

Aksi premanisme dapat menimbulkan keresahan dan menjadi salah satu faktor yang mengganggu stabilitas kamtibmas, sebagai langkah antisipasi terjadinya aksi premanisme Personel Polsek Maliku gencar lakukan Operasi Premanisme untuk mengatisipasi aksi – aksi kejahatan oleh premanisme

Baca juga  Aktivitas galian C Diduga Ilegal Di Dusun Gumuk Agung, Meresahkan Warga.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, negara tidak boleh kalah terhadap aksi premanisme, penegakan hukum terhadap segala aksi premanisme akan terus kami tingkatkan guna menciptakan situasi yang aman serta kondusif dilingkungan warga masyarakat

Baca juga  Antisipasi Rawan Kejahatan, Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli

“Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada warga masyarakat serta sebagai antisipasi tindakan – tindakan yang bersifat Premanisme yang dapat mengganggu ketertiban umum” tegas Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Koramil 1612-05/Elar Berkolaborasi dengan Masyarakat, Bangun Ulang Rumah Korban Paska Kebakaran

Uncategorized

Patroli Komplek Toko Perhiasan, Satsamapta Polresta Palangka Raya Imbau Waspada Tindak Kriminal

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Masyarakat dengan Beri Himbauan

Artikel

Solidaritas Partai PKS.Partai Keadilan Sejahtera Untuk Kemenangan Warsubi(WarSa)Dan Salman.Di Gedung Zam-Zam.

Artikel

Komandan Yonmarhanlan IV Ikuti Kampanye Keselamatan Pelayaran Batam Tahun 2024

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Rutin personil Polsek Banting patroli malam hari dengan sasaran perkantoran

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Pahandu Problem Solving Pemecahan Masalah Warga Binaan