Home / Uncategorized

Sabtu, 30 September 2023 - 20:32 WIB

Polsek Maliku Laksanakan patroli dan Operasi Pramanisme

 

Polres Pulang Pisau – Personel Piket Siaga Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Kegiatan Patroli Malam dan di lanjutkan dengan Operasi Premanisme di Wilayah Hukum Polsek Maliku, Jumat (29/09/2023) malam.

Kegiatan ini dipimpin oleh Kanit SPKT 3 Aiptu Lukman, dengan sistem Stasioner dan mobile di Desa Maliku Baru Kecamatan Maliku Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah

Baca juga  LANUD ANANG BUSRA BERSAMA FASI KOTA TARAKAN MELAKSANAKAN SOSIALISASI ORDIRGA KE MAN KOTA TRAKAN

Adapun sasaran pelaksanaan
kegiatan yaitu warga atau masyarakat yang melintas membawa senjata tajam, obat-obatan terlarang, ataupun benda-benda yang berbahaya, selama kegiatan situasi aman dan kondusif dan nihil temuan ucap Pak Lukman

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi, menyampaikan, Kegiatan patroli dan Operasi Premanisme dilaksanakan bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas dan mencegah aksi-aksi kejahatan premanisme yang meresahkan masyarakat,

Baca juga  Polsek Maliku Cegah Potensi Terjadinya TPPO dengan Laksanakan Penyuluhan dirumah Warga.

“Kegiatan ini akan terus kami tingkatkan, untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat ” dan tak lupa juga kami menghimbau untuk selalu waspada dan berhati-hati saat di rumah, tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Laksanakan Kryd Diwilkumnya Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Uncategorized

Sambangi Penumpang Kapal Fery Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Uncategorized

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Artikel

Lapas Pasir Putih Gelar Fun Run 7,9 KM , Peringati HUT RI dan Hari Pengayoman

Artikel

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas Kepada Pengguna Jalan

Artikel

BUPATI SUMENEP BERSAMA DANDIM 0827 MEMIMPIN UPACARA PEMBUKAAN TNI MANUNGGAL PEMBANGUNAN DESA( TMMD)KE-I21 TAHUN 2024