Home / Uncategorized

Jumat, 14 Juni 2024 - 17:00 WIB

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam Dengan Sasaran Lingkungan Gedung Sekolah.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan patroli malam pada saat jam rawan terjadinya gangguan kamtibmas dalam rangka menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, Kamis (13/06/2024) Malam.

sasaran patroli kali ini yaitu melakukan pengecekan situasi keamanan dilingkungan gedung sekolah yang berlokasi di kecamatan Maliku, Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif,

Baca juga  Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng Kepada Warga Masyarakat Wilayah Food Estate

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, Polsek Maliku gencar melaksanakan patroli sebagai upaya untuk menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, dengan rutin melaksanakan kegiatan patroli pada saat jam rawan kami harap dapat menghilangkan setiap kesempatan bertemunya niat dan kesempatan yang dapat menimbulkan terjadinya gangguan kamtibmas

Baca juga  Turut Berduka Cita, Danramil 09/Kutowinangun Pimpin Acara Takziyah Ibu Kandung Anggota

“kegiatan ini akan terus kami laksanakan guna memberikan rasa aman kepada warga masyarakat”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Program Saber Pungli di Desa Binaan

BERITA UTAMA

Di Kantor Plasa Telkom, Satsamapta Polresta Palangka Raya Berikan Rasa Aman

Uncategorized

Satgas Yonif RK 115/ML Berbagi Kebahagiaan Dengan Memberikan Sembako Kepada Masyarakat Kampung Tirineri

Artikel

Polres Tegal Kota, Gelar Serahterima Jabatan Sejumlah Pejabat Utama

BERITA UTAMA

Polisi Bersama BPBD Lakukan Pencarian Korban Hanyut di Saluran Air Singosari Malang

Artikel

Dua Tokoh Muslimah Kabupaten Tegal Menerima Penghargaan Citra Istakarya Nusantara

Artikel

Polsek Jrengik Patroli Tanggap Bencana Dalam Rangka Antisipasi Banjir di Jalan Raya Panyepen

Artikel

Patroli SREG Polres Nganjuk Cegah Kejahatan Jalanan