Home / Uncategorized

Jumat, 14 Juni 2024 - 17:00 WIB

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam Dengan Sasaran Lingkungan Gedung Sekolah.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan patroli malam pada saat jam rawan terjadinya gangguan kamtibmas dalam rangka menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, Kamis (13/06/2024) Malam.

sasaran patroli kali ini yaitu melakukan pengecekan situasi keamanan dilingkungan gedung sekolah yang berlokasi di kecamatan Maliku, Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif,

Baca juga  Personel Polresta Palangka Raya Terus Jaga Keamanan Bandara

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, Polsek Maliku gencar melaksanakan patroli sebagai upaya untuk menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, dengan rutin melaksanakan kegiatan patroli pada saat jam rawan kami harap dapat menghilangkan setiap kesempatan bertemunya niat dan kesempatan yang dapat menimbulkan terjadinya gangguan kamtibmas

Baca juga  DPRD Tanjabbar Gelar FGD Ranperda Inisiatif, Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan dan Keolahragaan Daerah

“kegiatan ini akan terus kami laksanakan guna memberikan rasa aman kepada warga masyarakat”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Ops Keselamatan Telabang 2023, Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Himbauan Tertib Berlalulintas Kepada Pengguna Jalan

Uncategorized

Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Sasar Masyarakat Pesisir

Uncategorized

Rapat Paripurna Bhayangkari Cabang Pulang Pisau, ini Kesan dan Pesan Ny. Prietha Perthantri Kurniawan

Artikel

Satlantas Polres Sampang Sosialisasi, Himbauan dan Membagikan Brosur ke Pengguna Kendaraan Dijalan Raya

Uncategorized

Ini Cara Anggota Satpolairud Sampaikan Larangan Karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambang Warga Binaan, Wujudkan Keamanan Dalam Lingkungan

BERITA UTAMA

SEHAT DAN BUGAR, MENART 2 MAR LAKSANAKAN SENAM LING TIEN KUNG DI BULAN PENUH BERKAH

Artikel

Tim Voli Bhayangkara Presisi Juara 3 AVC Men’s Club Championship 2024 di Iran