Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 9 Januari 2023 - 15:24 WIB

Polsek Maliku laksanakan Program 1000 Komitmen Larangan Karhutla

Polres Pulang Pisau – Dalam rangka mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah hukum Polsek Maliku, Polres Pulang Pusau, Polda Kalteng, Personil Polsek Maliku sampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada masyarakat Kecamatan Maliku Kabupaten Pulang Pisau, Senin (09/01/2023)

Baca juga  Mantan Jurnalis Era 2008, Terpilih Jabat Ketua(Perbasi) Kota Batu Periode- 2023-2027

Kapolres Pulang Pisau, AKBP. Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser K, S.H, mengatakan selalu mendukung program unggulan dan inovasi Polres Pulang Pisau terutama dalam rangka pencegahan kebakaran lahan dan hutan.

“Setiap hari melaksanakan patroli sambil membawa selebaran Imbauan dari Sat Sabhara Polres Pulang Pisau yang berjudul “SUMAN ELA DENGAN ASEP”, pada setiap kesempatan bertemu masyarakat , petugas selalu mengajak masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara membakar.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Beri Teguran Kepada Pengendara Karna Tidak Memakai Helm SNI

Uncategorized

Sampaikan Pesan Kamtibmas Oleh personil Polsek Maliku

Uncategorized

Jum’at Curhat, Kapolres Bengkayang Bahas Pembentukan Kelompok Usaha Kapal Penumpang di Kecamatan Sungai Raya Kepulauan

BERITA UTAMA

Danramil 15/Klirong Hadiri Open Turnamen Bola Voli Putra Dan Putri U-19 Se Jateng DIY Rektor CUP V

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

BERITA UTAMA

Bangun Sinergisitas Penguatan Kelembagaan KI Babel Kunjungi Kejati Babel

BERITA UTAMA

Unggulkan Peran Perempuan Tangani Stunting, Bupati Umi Jadi Narasumber Harganas 2023 Palembang

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Latih Siswa SPN Tjilik Riwut Polda Kalteng Tugas Penjagaan Mako