Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 16 Januari 2023 - 17:55 WIB

Polsek Maliku Patroli Malam Cegah Potensi Gangguan Kamtibmas

Polres Pulang Pisau – guna mencegah ancaman gangguan kamtibmas dilingkungan perkantoran bawaslu, Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Kegiatan patroli malam untuk memastikan situasi keamanan kondusif, Minggu (15/01/2023) Malam

Patroli malam yang dilaksanakan oleh Personel Polsek Maliku dilaksanakan secara mobile pada saat jam rawan terjadinya aksi kejahatan ataupun kriminalitas yang menjadi ancaman gangguan kamtibmas,

Personel Polsek Maliku menyambangi kantor Bawaslu di Kecamatan Maliku yang berlokasi di Jln. Tjilik Riwut Desa Maliku Baru kec. Maliku Kab. Pulang Pisau yang pada malam hari yang berpotensi terjadinya aksi yang dapat menimbulkan gangguan kamtibmas

Baca juga  Polsek Maliku Laksanakan Kegiatan Patroli Malam disekitaran Lingkungan Pertokoan.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, kantor Bawaslu kec. Maliku yang pada malam hari dalam kondisi kosong memberikan kesempatan besar bagi para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas kami secara rutin mengecek dalam kegiatan patroli malam dengan tujuan meminimalisir bertemunya niat dan kesempatan para pelaku tindak kejahatan

Baca juga  Kodim 1009/Tanah Laut Terima Kunjungan Tim Pengawasan Dan Evaluasi Hasil TMMD Ke-117 Tahun 2023

“kegiatan patroli sebagai upaya pencegahan terjadinya aksi kejahatan akan terus kami tingkatkan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat”, tutup Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

Semarak Rangkaian Hari Jadi Sidoarjo ke-165, Ada Sholawat Hingga Pengajian Akbar Bersama Gus Iqdam

Artikel

Respon Cepat Polrestabes Surabaya Mengamankan 6 Pemuda Bersajam Hendak Tawuran

Artikel

Pastikan Kebugaran Anggota, Polres Tegal Kota gelar Tes Kesamaptaan Jasmani

BERITA UTAMA

Dandim 0709/Kebumen Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 50 Prajurit

Artikel

Sinergi Wujudkan Pilkada Damai dan Aman, Gugus Tugas Pemantauan Dibentuk

BERITA UTAMA

Tragis, Seorang Pengendara Motor saat Hendak Nyebrang Mau ke SPBU, Diterjang Mobil Hingga Tewas

BERITA UTAMA

Koramil 09/Kutowinangun Hadiri Acara Sosialisasi Dapil dan Tahapan Pemilu 2024

Artikel

Perihal??Gak Bahaya Tah. ?? Pengakuan Salah Gunakan Dana BOS Secara Terbuka Oleh Kepala SDN Ombul I Sama Halnya Menyepelekan Kemampuan APH Arosbaya