Home / Uncategorized

Selasa, 19 September 2023 - 17:45 WIB

Polsek Maliku Tingkatkan Himbauan Larangan Karhutla diwilkumnya.

 

Polres Pulang Pisau – Masih dalam status siaga satu karhutla, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, bersinergi bersama dengan Koramil 1011-13 Pandih Batu dan masyarakat peduli api (Mpa), dalam meningkatkan sosialisasi larangan karhutla kepada warga masyarakat di kecamatan Maliku, Selasa (19/09/2023) Pagi.

Tim yang tergabung dalam Patroli Terpadu Poslap 31 dalam pelaksanaan kegiatan patroli karhutla menghimbau warga masyarakat untuk bersama sama menjaga hutan dan lahan dari karhutla, peran serta semua lapisan warga masyarakat akan sangat membantu dalam mencegah terjadinya karhutla,

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Pantik Polsek Pandih Batu Bripka Slamet Wibowo Sambangi masyarakat dengan Beri Imbauan

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, melalui kegiatan patroli terpadu, kami juga menyampaikan untuk “Stop Karhutla”, sudah saatnya kita untuk peduli dan lindungi dengan baik hutan dan lahan, sebagai warisan kita kelak kepada anak cucu kita yang merupakan generi penerus bangsa indonesia

Baca juga  Untuk jaga keamanan bhabinkamtibmas sambangi para warga.

“melalui kegiatan ini besar harapan kami tahun ini tidak terjadi bencana karhutla, kami juga telah menyiapkan sarpras lengkap dan berkoordinasi dengan unsur terkait dalam hal pencegahan serta penanggulangan karhutla”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Artikel

Kodim 1009/Tanah Laut Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda Ke 96 Tahun 2024

Artikel

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Aparat Gabungan TNI-POLRI di Kab. Puncak Jaya Gelar Patroli Dialogis

Uncategorized

Saat Patroli Dialogis untuk ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Polsek Maliku Cek Ketersediaan air Daerah Rawan Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Danrem Wijayakusuma Raih Kenaikan Tingkat Beladiri Tangan Kosong (Betako) Merpati Putih

Uncategorized

Cegah Gangguan Kamtibmas, Patroli KRYD terus Ditingkatkan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Tentang Media Sosial Polres Pulang Pisau