Home / Uncategorized

Rabu, 23 Agustus 2023 - 19:29 WIB

Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Polres Pulang Pisau – Giat Sambang rutin kembali digelar oleh Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, seperti yang kita lihat, Sambang kepada masyarakat kembali dilaksanakan untuk mengajak masyarakat untuk meningkatkan kamtibmas, Selasa,(22/08/2023) Pagi.

Baca juga  Implementasikan Butir Sila Kedua Pancasila, Petugas Piket Polsek Maliku Panjatkan Doa.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni setiawan mengatakan bahwa melalui agenda ini pihaknya kerap memberikan edukasi kepada masyarakat terutama para masyarakat tentang situasi kamtibmas.

Disebutkan, agenda sambang rutin dilakukan di Wilayah hukum Polsek Pandih Batu selain menegakkan peraturan, kami secara humanis juga mengedukasi masyarakat tentang pentingnya kamtibmas.

Baca juga  Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Maliku Patroli Malam.

“Sambang ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya kepada para masyarakat dapat memahami pentingnya kamtibmas,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Door To Door Polsek Sebangau Kuala laksanakan sosialisasi Saber Pungli

Uncategorized

Personil Polsek Maliku melakukan Door to Door System Ke Warga Masyarakat Kecamatan Maliku

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Damping Pembagian Bibit Kacang Amazon.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Padih Batu Bagikan Selebaran Pelayanan SKCK di Mapolsek Pandi Batu

Artikel

Demi Sukses Pilkada, Desk Pilkada Gelar Rakor

BERITA UTAMA

DPP-SPKN Desak Dinas PUPR Pekanbaru Serius Perbaiki Jalan Rusak

Uncategorized

Rutin personil Satbinmas tingkatkan sosialisasi nomor call center Polisi dan aplikasi pelayanan pengaduan Polres Pulpis melalui mobil Pos Polisi keliling.

Uncategorized

Sambangi Warga Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas