Home / Uncategorized

Rabu, 19 April 2023 - 18:04 WIB

Polsek Pandih Batu Patroli Malam Cek Kantor Panwaslu Kec. Pandih Batu

 

Polres Pulang Pisau – Personel Piket Siaga Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Patroli malam untuk memastikan situasi kamtibmas dalam kondisi kondusif di wilayah hukum Polsek Pandih Batu, Selasa (18/04/2023) Malam.

Dalam pelaksanaan kegiatan patroli personel Polsek Pandih Batu melakukan pengecekan keamanan disekitar sasaran patroli, sasaran patroli Personel Polsek Pandih Batu yaitu lingkungan Kantor Panwaslu Pandih Batu yang berlokasi di Desa Pangkoh Hilir Kec. Pandih Batu Kab. Pulang Pisau,

Baca juga  Aiptu Heru S Sosialisasikan Pelayanan Publik Call Center Polsek Jabiren Raya

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan menyampaikan, untuk mencegah bertemunya niat dan kesempatan terjadinya gangguan kamtibmas pada saat jam rawan kami gencar melaksanakan patroli sebagai upaya untuk menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, dengan rutin melaksanakan kegiatan patroli pada saat jam rawan kami harap dapat menghilangkan setiap kesempatan terjadinya gangguan kamtibmas

Baca juga  Kejanggalan2 Dalam Pelaksanaan Otopsi yang Menimbulkan Tanda Tanya

“Kamtibmas yang kondusif menjadi prioritas utama kami sebagai pelindung, pelayan dan pengayom masyarakat”, tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Temukan Banyak Pengemudi Mobil yang Kurang Paham Fungsi Sabuk Pengaman

Uncategorized

Babinsa Koramil 04/Kra Wakili Danramil Hadiri Undangan Musrenbangkel Pembahasan Penyusunan Rencana Kerja (Renja) TA. 2025 Desa Giripurno

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Masyarakat dengan Beri Himbauan

BERITA UTAMA

Jelang Buka Puasa, Babinsa Koramil 17 Adimulyo melaksanakn Ramadan Berbagi

Uncategorized

Patroli Terpadu Minimalisir Potensi Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

Uncategorized

Jaga Kamseltibcar Lantas di Bukit Batu, Satlantas Polresta Palangka Raya Lakukan Ini

Artikel

Anggota Koramil 03/Tebas Bantu Warga Evakuasi Kebakaran Tiga Rumah Di Desa Tebas Sungai

BERITA UTAMA

Kapolres Pulang Pisau Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kapolsek Kahayan Hilir