Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Kamis, 11 Mei 2023 - 00:33 WIB

Polsek Sabangau Hadiri Regsosek di Kereng Bangkirai

Polresta Palangka Raya – Sejumlah lapisan masyarakat yang bermukim di Kelurahan Kereng Bangkirai terlihat menghampiri aula kantor kelurahan setempat.

“Adapun tujuan para warga tersebut yaitu mengikuti kegiatan registrasi sosial ekonomi (Regsosek),” kata Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud.

Baca juga  Babinsa Koramil 20/Buayan Minta PPK Berikan Yang Terbaik

“Dimana registrasi awal yang dilakukan meliputi profil, kondisi sosial, ekonomi dan tingkat kesejahteraan,” ujarnya, Rabu (10/5/2023) siang.

Diterangkannya, jika pada kegiatan tersebut Dinas Pusat Statistik juga melakukan pendataan terkait perlindungan sosial dan pemberdayaan masyarakat mengenai data warga miskin, sangat miskin, dan tidak miskin.

Baca juga  Untuk Wujudkan Kamtibmas Yang kondusif Personil Satbinmas Sambangi Tokoh Masyarakat

“Semoga apa yang menjadi tujuan dalam kegiatan registrasi sosial ekonomi yang telah dilakukan nantinya akan terealisasi dengan baik,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara TNI AD di Rindam VI/Mulawarman

BERITA UTAMA

Blue Light Patrol Satsamapta Polresta Palangka Raya Jaga Kamtibmas

Artikel

Bulan Agustus Semakin Dekat Personel Kodim 1009/Tanah Laut Seleksi Calon Paskibra Tingkat Kecamatan Bati-Bati

Artikel

Edukasi Larangan Knalpot Brong, Satlantas Polres Pulang Pisau

BERITA UTAMA

JALIN KEBERSAMAAN PRAJURIT PASMAR 3 GOTONG ROYONG BANGUN MASJID

BERITA UTAMA

Babinsa 1612-02/Komodo, Dipercaya Melatih Paskibraka Dalam Rangka Memperingati HUT RI ke-78 Di Kabupaten Manggarai Barat

Artikel

Pengajian Akbar Dan Halal Bi Halal Keluarga Besar Balaradin Utara Rw.06 Desa Balaradin Kecamatan Lebaksiu Tegal.

BERITA UTAMA

KAPOLRES SUMENEP MENGHADIRI UNDANGAN MUSYAWARAH DAERAH MUHAMMADIYAH KE 14 AISYIYAH KE 7 KABUPATEN SUMENEP