Home / Uncategorized

Jumat, 12 Mei 2023 - 20:38 WIB

Polsek Sebakul Pantau Harga Sembako Di Kios Pedagang.

Polres Pulang Pisau- Personel Polsek Sebangau kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Personel Polsek Sebangau Kuala turun langsung ke desa guna mengecek dan memonitoring harga serta ketersediaan sembako di warung maupun toko yang ada di Kec. Sebangau Kuala, khususnya di Desa Sebangau Permai. Jum’at (12/05/2023).

Baca juga  Ronald Siahaan Petarung MMA Asal Pematang Siantar Kunjungi Korem 022/Pantai Timur

Dari hasil monitoring Personel Polsek Sebangau Kuala, harga sembako masih normal seperti biasanya dan tidak ada mengalami kenaikan.

Kapolsek menambahkan, bahwa pihaknya akan terus melaksanakan pemantauan dan pengecekan harga kebutuhan bahan pokok yang ada di Kec. Sebangau Kuala.

Baca juga  Sambangi Warga di Desa Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla.

Dalam kesempatan tersebut, Personel polsek Sebangau Kuala juga tidak lupa menghimbau kepada para pedagang agar tidak melakukan hal-hal curang dengan menaikkan harga tidak sesuai aturan pemerintah yang merugikan masyarakat.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Pantau Debit Air, Patmor Samapta Sambangi Jalan Mendawai Induk

Uncategorized

Rutin Personil Polsek Banama Tingang Sosialisasi Tentang Larangan Karhutla

Uncategorized

Personil Satbinmas Polres Pulpis lakukan sambang dan berikan himbauan kamtibmas kepada para pedagang dan pengunjung pasar Patanak

Artikel

Pj .Wali Kota dan Istri Ikuti Gala Dinner Rakernas dan Peringatan HUT ke-24 APEKSI

Uncategorized

Gelar Doa Bersama, Kapolda Riau: Puncak dari Cooling System Wujudkan Pemilu Damai

Artikel

Kegiatan Patroli Dialogis Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Polsek Tulis Amankan Pasangan Tak Resmi di Kegiatan Rutin KRYD

Artikel

Sat Binmas Polres pulang pisau Rutin laksanakan sambang Sinergitas Dengan Warga