Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 14 Januari 2025 - 14:53 WIB

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga di malam hari

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga di malam hari

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga di malam hari

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala melakukan sambang dan silaturahmi dengan masyarakat Kecamatan Sebangau Kuala sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas, Minggu (12/01/2025) pukul 19:01 wib malam.

Kegiatan sambang ke warga yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya sebagai anggota Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat.

Baca juga  Deteksi Dini TBC di Lapas Slawi, 100 Warga Binaan Jalani Skrining Intensif

Selain melaksanan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaannya mensosialisasikan Kartu Nama Bhabinkamtibmas Guna Mendukung Pelayanan Pengaduan Masyarakat Terpadu dan mensosialisasikan tentang adanya Pos Polisi keliling dengan layanan pengaduan via telpon/wa dari Bhabinkamtibmas.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Iptu Djunedie, mengatakan dengan kegiatan tersebut upaya untuk memberikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat sehingga apa yang menjadi keluhan masyarakat di desa bisa langsung berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas.

Baca juga  Patroli Daerah Rawan Karhutla di wilkum Polsek Maliku

”Dalam kegiatan tersebut, Polsek Sebangau Kuala selalu menyampaikan himbauan-himbauan tentang kamtibmas dan dengan kehadiran Polisi di tengah-tengah masyarakat harapannya dapat memberikan rasa aman bagi masyarakat,” tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tingkatkan Kinerja Anggota, Kasat Lantas Beri Arahan Sebelum Melaksanakan Tugas

BERITA UTAMA

Polres Kubu Raya, Kasat Reskrim: “Laporan Warga Tetap Kami Respon

Uncategorized

Rutin personil polsek banama tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas sambangi warga dan sosialisasikan tentang kamtibmas

Artikel

Sinergi TNI-Polri: Amankan Malam Takbiran Idul Fitri 1446 H di Hulu Sungai Tengah

Artikel

Cooling System Kapolres Kediri Kota Sambangi Jemaah Masjid As Sakinah

Uncategorized

Hutan Adalah Nafas Kehidupan, Ayo Jangan Bakar Hutan

Artikel

MAKO KORMAR PERINGATI HARI DHARMA SAMUDERA TA. 2024