Home / Uncategorized

Selasa, 20 Juni 2023 - 18:28 WIB

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Karhutla.

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala
Dalam mencegah dan antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di wilayah Kecamatan Sebangau Kuala Polres Pulpis
Laksanakan kegiatan sambang dan sosialisasi, guna cegah karhutla Selasa, (20/06/2023).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono mengatakan Antisipasi Karhutla, Ini yang Dilakukan oleh Bhabinkamtibmas BRIPKA MARKURIUS dan BRIPTU ZEN ADE SAPUTRA beserta anggota lainnya saat ini mulai gencar melakukan himbaun Karhutla kepada warga untuk mencegah terjadi kebakaran lahan dan hutan.

Baca juga  Hari Terakhir Jelang Cuti Idul Fitri 1445H, Ini Arahan Pj Gubernur Ke Jajaran Pemprov

Menyampaikan himbauan yang dilaksanakan, dengan menggunakan banner/spanduk yang bertuliskan stop Pembakaran Hutan dan Lahan.

Bhabinkamtibmas tetap mengantisipasi hal tersebut, dan tetap memberikan himbauan kepada warga untuk tidak membakar hutan dan lahan di wilayahnya masing-masing hal yang sama juga dilakukan oleh para Bhabinkamtibmas diwilayah desa binaannya masing-masing

Baca juga  Cegah Kebakaran Hutan dan lahan, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Kapolsek Sebangau Kuala menyampaikan, pihaknya tetap menjalankan komitmen, apa yang menjadi atensi pimpinan bersama pemerintah daerah Untuk bersama melakukan pencegahan Karhutla di wilayah kabupaten Pulpis.

“Saya berharapkan masyarakat dan pihak swasta juga dapat mendukung kegiatan ini, sehingga diwilayah Kecamatan Sebangau Kuala kabupaten Pulang pisau bebas Karhutla,” Tutup Kapolsek

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tim Patroli Terpadu Polsek Maliku Cek Sumber Air untuk Pemadaman Karhutla

Uncategorized

Saat melaksanakan Patroli Dialogis petugas berikan himbauan Kamtibmas ke pedagang di pasar tradisional

Artikel

Mesum Dua Oknum ASN Di Sampang Inspektorat Harus Bertindak Tegas Copot Jabatanya

Artikel

Meriahkan HUT Ke-79 Kemerdekaan RI, Korem 091/ASN Gelar Berbagai Perlombaan

BERITA UTAMA

RakerCab I (Pertama) Diadakan DPC GAMKI ( Gerakan Angkatan Muda Kristen Indinesia ) Kota Semarang Dengan Tema,”Menyamakan Persepsi Menuju Tahun 2024″.

Uncategorized

Pengecekan Alat Damkar diposko Siaga Karhutla Poslap 23 Kecamatan Maliku

Uncategorized

Sekretaris IPNU Surabaya Resmi Diangkat Jadi Advokat

BERITA UTAMA

Gasak Aki di Sejumlah SPBU Rembang Akhirnya Di Bekuk Polisi