Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 3 Januari 2025 - 18:34 WIB

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan sosialisasi E Sapu bersih pungutan liar di Desa Sebangau permai, Jumat (03/01/2025) Siang

Secara konsisten anggota Polsek Sebangau Kuala melaksanakan sosialisasi pencegahan pungli di Desa, dengan menyampaikan aplikasi E-saber pungli ke masyarakat tujuan di buat aplikasi ini adalah untuk

mempermudah masyarakat melapor dan mengawasi pelayanan publik yang transparan, sesuai dengan undang-undang yang berlaku tanpa di bumbui dengan praktek pungutan liar yang merugikan Masyarakat.

Baca juga  Dukungan Koramil 1008-03/Tanjung untuk Proses Demokrasi yang Aman

Warga bisa di download di play store menggunakan hp android, masyarakat langsung bisa mendownload aplikasi tersebut dengan mudah, dan bisa melaporkan

langsung apabila di Desa/Instansi pelayanan publik melakukan praktek pungutan liar, masyarakat bisa mengirimkan identitas pelapor tanpa khawatir identitasnya tersebar.

Baca juga  Kegiatan rutin Personil Polsek Banama Tingang laks Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di depan mako Polsek Banama Tingang.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Djunedie, membenarkan kegiatan yang dilaksanakan anggota Polsek Sebangau Kuala ke Desa-desa saat melaksanakan sambang sekaligus kami arahkan untuk

mensosialisasikan aplikasi ini, dengan harapan dapat mencegah terjadinya pungli di sektor pelayanan publik, dan pelayan ke masyarakat menjadi transparan tanpa adanya pungli tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Dekat Dengan Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Food Estate Rutin Laksanakan DDS

Artikel

Siapkan Lokasi Jelang HUT Ke 79 RI Anggota Koramil 02/Sejangkung Gotong Royong Timbun Lapangan Upacara Kantor Camat

Artikel

Tingkatkan Produktivitas Pertanian, Babinsa Kodim 1002/HST Dampingi Program Oplah

Uncategorized

Mendekati bulan Ramadhan Kanit binkamsa Satbinmas Polres Pulpis kunjungi pasar Patanak beri himbauan kepada pedagang

Uncategorized

Ngeri Penjualan Pil Trex di Kalibaru Merajalela. Satgas Ormas Macan Asia Indonesia DPC Banyuwangi Angkat Bicara

BERITA UTAMA

Polsek Sebangau Kuala Sambangi Warga dan Memberikan Himbauan Larangan Membakar Hutan dan Lahan

BERITA UTAMA

Sermadatar Thoriq Ghifarrianto Pamerkan Keunggulan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dalam Lomba Kreativitas di Dislitbangad

Uncategorized

Dandim 1612/Manggarai Dan Forkopimda Kabupaten Manggarai Tinjau Pembangunan RTLH “Praja Raksaka Peduli Rakyat”