Home / Uncategorized

Senin, 13 Januari 2025 - 21:19 WIB

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan sosialisasi E Sapu bersih pungutan liar di Desa Sebangau permai, Minggu (12/01/2025) Siang

Secara konsisten anggota Polsek Sebangau Kuala melaksanakan sosialisasi pencegahan pungli di Desa, dengan menyampaikan aplikasi E-saber pungli ke masyarakat tujuan di buat aplikasi ini adalah untuk mempermudah masyarakat melapor dan mengawasi pelayanan publik yang transparan, sesuai dengan undang-undang yang berlaku tanpa di bumbui dengan praktek pungutan liar yang merugikan Masyarakat.

Baca juga  Pelaku Pengedar Narkotika Jenis Sabu Diringkus, Satresnarkoba Amankan Puluhan Pil Doubel LL

Warga bisa di download di play store menggunakan hp android, masyarakat langsung bisa mendownload aplikasi tersebut dengan mudah, dan bisa melaporkan langsung apabila di Desa/Instansi pelayanan publik melakukan praktek pungutan liar, masyarakat bisa mengirimkan identitas pelapor tanpa khawatir identitasnya tersebar.

Baca juga  Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Pos Kamling Warga

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Iptu Djunedie, membenarkan kegiatan yang dilaksanakan anggota Polsek Sebangau Kuala ke Desa-desa saat melaksanakan sambang sekaligus kami arahkan untuk mensosialisasikan aplikasi ini, dengan harapan dapat mencegah terjadinya pungli di sektor pelayanan publik, dan pelayan ke masyarakat menjadi transparan tanpa adanya pungli tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Pengamanan Malam Takbir Idul Fitri 1446 H

Uncategorized

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Maklumat Kapolda Kalteng.

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

Uncategorized

TK Putra Indonesia Dapat Pengenalan PBB Oleh Babinsa Koramil 0830/01 Krembangan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Banama Tingang Sosialisasi ke Warga tentang TPPO

BERITA UTAMA

Isu Penculikan Anak !!! Bapak Kapolres Sampang Memastikan Kepada masyarakat Sampang tidak Ada.

Uncategorized

Patroli Dialogis dengan system PWT (Parking, Walking, Talking) personel sat samapta ajak Masyarakat jaga Kamtibmas