Polsek Sebangau Kuala sambang dan Lakukan Sosialisasi dan Himbauan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

Sosialisasi dan Himbauan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

Sosialisasi dan Himbauan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat Kecamatan Sebangau Kuala, Selasa (09/04/2024)pukul 09:20wib pagi.

Sambil menyampaikan imbauan kepada para masyarakat Himbauan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi.

Baca juga  SAT RESNARKOBA POLRESTABES SURABAYA AMANKAN WARGA KEBONSARI, YANG BAWA 3 POKET SABU SIAP EDAR

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono, mengatakan bahwa, kegiatan ini dilakukan secara rutin agar meningkatkan keamanan lingkungan juga untuk meminimalkan gangguan kamtibmas.

“Dalam kegiatan ini, kami dari Kepolisian Sektor Sebangau Kuala memberikan imbauan kepada masyarakat untuk tidak tergiur bekerja

Baca juga  Bhabinkamtibmas kelurahan petuk katimpun Monitoring Kegiatan Diklatsar Banser di Kelurahan Petuk Katimpun

di Luar Negeri, jika harus bekerja diluar negeri upaya kan ikut agen resmi milik pemerintah, selain itu juga disampaikan agar mengawasi putra putri nya agar tidak menjadi korban prostitusi online” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Operasi Tumpas Narkoba 2023, Polda Jatim Berhasil Amankan Tersangka Pengedar Jaringan Antar Pulau dan Provinsi

Uncategorized

Program Jumat Curhat, Polsubsektor Jekan Raya Pererat Silaturahmi bersama Warga Mendawai

Artikel

Antusias, Warga Ponorogo Manfaatkan Pemutihan Pajak Ranmor di Hari Bhayangkara ke-78 dan HUT Kemerdekaan RI ke-79

Uncategorized

Gandeng BPOM, Dewi Aryani Sosialisasikan Program KIE Tentang Obat-obatan dan Makanan

Uncategorized

Personil Polsek Maliku Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

BERITA UTAMA

MOZES IMANUEL KARAENG. Kepala KSOP Pontianak menepis isu pencopotan sejumlah pejabat nya

BERITA UTAMA

Tanamkan Kedisiplinan, Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Berikan Materi PBB Pada Siswa Pramuka

BERITA UTAMA

TINGKATKAN DAYA IMUN TUBUH YANG SEHAT, PRAJURIT BRIGIF 3 MAR LAKSANAKAN OLAHRAGA BERSAMA