PRAJURIT PETARUNG SALAWAKU YONMARHANLAN IX LAKSANAKAN UNPD MENEMBAK

Foto : PRAJURIT PETARUNG SALAWAKU YONMARHANLAN IX LAKSANAKAN UNPD MENEMBAK

Foto : PRAJURIT PETARUNG SALAWAKU YONMARHANLAN IX LAKSANAKAN UNPD MENEMBAK

TNI AL, Dispen Kormar Ambon, Selasa (31/01/2023). Segenap prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) IX Ambon melaksanakan Uji Nilai Perorangan Dasar (UNPD) menembak dasar yang dipimpin Langsung Danyonmarhanlan IX Ambon Letkol Marinir Rowin Zummy Simarmata M.Tr. Opsla, bertempat di Lapangan Tembak Telaga Kodok, Kota Ambon.

Menembak dasar merupakan keterampilan pokok yang harus dimiliki oleh prajurit Korps Marinir, maka dari itu Yonmarhanlan IX Ambon, secara rutin melaksanakan latihan untuk mengasah keterampilan prajurit dalam menembak. Sebelum mengawali latihan menembak para prajurit diberi pengarahan dan dilaksanakan drill bagaimana cara mengambil sikap menembak yang baik dan benar.

Foto : PRAJURIT PETARUNG SALAWAKU YONMARHANLAN IX LAKSANAKAN UNPD MENEMBAK

Uji Nilai Perorangan Dasar (UNPD) menggunakan senapan laras panjang jenis Senjata Serbu 1 (SS1) dengan sasaran tembak berjarak 100 meter dibagi menjadi tiga sikap tiarap, duduk, dan berdiri dan di bagi menjadi 10 gelombang tiap tiap gelombang 8 personil nilai tertinggi 250 dan nilai terendah 140.

Baca juga  Cegah Balapan Liar dan Tawuran Satsamapta laks Blue Light Patroll

Danyonmarhanlan IX mengatakan, kegiatan latihan menembak ini sangatlah penting bagi prajurit, baik dalam mengejar prestasi maupun dalam bertugas, maka dari itu kita harus terus mengasah keterampilan dan kemampuan menembak sehingga menjadi prajurit yang tangguh serta profesional.

Baca juga  Maraknya Warung Menjual Obat-obatan Golongan-G di Purgalingga, di Grebeg Mayarakat, Ormas dan LSM

“Dalam kegiatan latihan menembak kali ini agar seluruh Prajurit selalu memperhatikan faktor keamanan dan keselamatan (zero accident) serta mengikuti seluruh instruksi dari pelatih supaya latihan menembak kali ini dapat berjalan dengan lancar dan aman”. Ujarnya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Polsek Balongbendo Gerebek Lokasi Sambung Ayam

Artikel

DARI LAUTAN PASIR BROMO, DANKORMAR DAMPINGI KASAL LEPAS LIMED SISWA DIKKO MARINIR 173

BERITA UTAMA

Jelang Idhul Adha, DPKP Brebes Gelar GPM

Uncategorized

Soal Penilangan di Suramadu Pengendara Memberikan Klarifikasi Atas Tuduhan mengumpat Polisi

BERITA UTAMA

PRAJURIT YONANGMOR 1 MARINIR MELAKSANAKAN LATIHAN MEDAN KRITIS

Uncategorized

Pengaturan Lalu-lintas Pagi, Wujud Nyata Polisi Hadir Di Tengah Masyarakat Pulang Pisau

Uncategorized

Anggota Polresta Palangka Raya Amankan Masjid Raya Darussalam

BERITA UTAMA

Garace Sale Pemkot Surabaya di Kelurahan Manukan Kulon