Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / TargetNews.id / TNI

Selasa, 15 Agustus 2023 - 17:17 WIB

Prajurit Yonmarhanlan XIV Sukseskan Program Nasional Bakti Papua TA. 2023

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) XIV Sorong terlibat langsung dalam Satgas Program Nasional Bakti Papua TA. 2023, di Pulau Buaya, Distrik Sorong Kepulauan, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Senin (14/08/2023)

Program Nasional Bhakti Papua TA. 2023 yang dilaksanakan oleh Dinas Potensi Maritim Pangkalan Utama TNI AL XIV (Dispotmar Lantamal XIV) Sorong telah berlangsung sejak seminggu lalu ini bertujuan membantu masyarakat khususnya dalam upaya percepatan peningkatan dan pemulihan ekonomi masyarakat serta mendukung program pemerintah dalam pemulihan ekonomi nasional di beberapa Satkowil TNI di wilayah Papua.

Baca juga  Di Kalampangan, Polsek Sabangau Hadiri Mediasi Sengketa Tanah Warga

Yonmarhanlan XIV Sorong dengan Komandan Letkol Marinir Oktofiansyah Rahman, CRMP yang merupakan Satuan Pelaksana (Satlak) Pasmar 3 dibawah kendali operasi Lantamal XIV turut mensukseskan Program Nasional Bakti Papua TA. 2023 dengan mengirimkan prajurit yang mempunyai kemampuan konstruksi.

Baca juga  Sosialisasi Aplikasi Polri Super App di Wilkum Polsek Maliku

Masyarakat pulau Soop sangat bersyukur dengan adanya program ini serta mendukung dengan bahu membahu bersama para prajurit Lantamal XIV dan Yonmarhanlan XIV Sorong membangun rumah layak huni, Perbaikan Dermaga serta fasilitas lainnya sesuai program yang telah ditentukan.

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Koramil 11/Mirit Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Lingkungan

BERITA UTAMA

LAPAS PASURUAN BEKERJA SAMA DENGAN IASS MELALUI PENGAJIAN RUTIN, UNTUK TINGKATKAN KEAGAMAAN

Artikel

Ngeri Diduga Lepas 6 Pelaku Judi, Kapolres Gresik Dan 2 Pejabat Satreskrim Kompak Bungkam

BERITA UTAMA

Ndarboy Genk Goyang Ribuan Penggemar Musik Dangdut Campursari

BERITA UTAMA

DANYONMARHANLAN X DIDAMPINGI KETUA RANTING C CABANG 1 KP 3 IKUTI VICON EXIT BRIEFING DANPASMAR 3

Artikel

Polda Jatim Libatkan Stakeholder Gelar Operasi Keselamatan 2024 Guna Turunkan Angka Kecelakaan Lalulintas

Artikel

Plh Danramil 08/Alian Instruksikan Babinsa Kalijaya Dampingi Pemdes

Artikel

Serda Abdul Khalim Anggota Babinsa Koramil 23/Sukorejo Hadiri Launching dan Peresmian Taman Baca PKK