Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Sabtu, 18 Januari 2025 - 18:35 WIB

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, konsisten melaksanakan Program Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau, Jumat (17-01-2025) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman melalui Bhabinkamtibmas Food Estate menyampaikan, bahwa sasaran utama kegiatan ini adalah anak anak dan pemuda pemudi yang ada di sekitar kawasan Food Estate, tetapi juga untuk masyarakat umum.

Seperti yang dilakukan oleh Bripka Oktobery dan Bripka Slamet. W hari ini, mereka berdua mengendarai sepeda motor Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau yang membawa buku buku bacaan ke areal persawahan, kemudian mengajak warga yang sedang istirahat untuk membaca buku.

Baca juga  Upaya cegah Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Dialogis dan berikan maklumat Kapolda

Selain mengajak warga untuk gemar membaca di sela sela waktu istirahat, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang pemilu tahun ini.

Baca juga  Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

Kapolsek menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bati Tuud Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Penyaluran BLT DD TA. 2023 Desa Kamulyan

Artikel

FOTO : Naik Motor Presiden Jokowi Ajak Para Influencers Tinjau Jalan Tol IKN

Uncategorized

Sat Samapta lakukan Patroli Dialogis di Obvit agar kamtibmas tetap kondusif

Uncategorized

Rangkul Warga Binaan, Polsek Rakumpit Edukasikan Ini

Uncategorized

Pencegahan aksi premanisme, Satsamapta rutin laks Patroli Dialogis di Fasilitas Public

BERITA UTAMA

Personel Kodim 0709/Kebumen Gembleng Para Guru SMP/MTsN Dengan Baris Berbaris

Uncategorized

Personil Polsek Jabiren Raya Sosialisasikan tentang Alur Pelayanan SKCK Dengan Sambangi Warga.

BERITA UTAMA

Berikan Rasa Aman di Pasar Besar, Aipda Nyoman Lakukan Ini