Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Minggu, 10 Maret 2024 - 16:34 WIB

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, konsisten melaksanakan Program Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau, Sabtu (09-03-2024) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman melalui Bhabinkamtibmas Food Estate menyampaikan, bahwa sasaran utama kegiatan ini adalah anak anak dan pemuda pemudi yang ada di sekitar kawasan Food Estate, tetapi juga untuk masyarakat umum.

Seperti yang dilakukan oleh Aipda Vivri Wijaya dan Briptu Fauzie hari ini, mereka berdua mengendarai sepeda motor Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau yang membawa buku buku bacaan ke areal persawahan, kemudian mengajak warga yang sedang istirahat untuk membaca buku.

Baca juga  Jelang Hari Raya Idul Fitri, Prajurit Yonif 5 Marinir Ikuti Apel Siaga Bangsitnas

Selain mengajak warga untuk gemar membaca di sela sela waktu istirahat, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang pemilu tahun ini.

Baca juga  Dansatdik 4 Kodiklatal Hadiri Upacara Adat Sangihe Wujud Lestarikan Budaya Nusantara

Kapolsek menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

Share :

Baca Juga

Artikel

Upaya cegah Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Dialogis dan berikan maklumat Kapolda

Artikel

Polres Pacitan dan KPU Lakukan Pengecekan Kesiapan Logistik Pilkada 2024 Jelang Coblosan

BERITA UTAMA

Hari Pertama Pelaksanaan program Running Operasional Makan Bergizi Gratis Digelar Di Wilayah Kodim 1009/Tanah Laut

BERITA UTAMA

57 Siswa Kejuruan Polisi Militer Kodiklatal Perkuat Keluarga Besar POM TNI AL

Artikel

Cegah Lakalantas, Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

Artikel

Pastikan Aman, Sat Lantas Polres Pulang Pisau Atur Arus Lalin di Depan Gereja

BERITA UTAMA

Satgas Pamtas Yonif 645/GTY Hadiri Kegiatan Temu Orang Muda Katolik SINGBEBAS Di Perbatasan

Artikel

Taklimat Awal Letkol Marinir Achmad Toripin Sebagai Danyonif 9 Marinir