Home / Uncategorized

Minggu, 1 Desember 2024 - 18:46 WIB

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak saja yang disambangi

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, konsisten melaksanakan Program Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau ,(01-12-2024) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman melalui Bhabinkamtibmas Food Estate menyampaikan, bahwa sasaran utama kegiatan ini adalah anak anak dan pemuda pemudi yang ada di sekitar kawasan Food Estate, tetapi juga untuk masyarakat umum.

Seperti yang dilakukan oleh Aipda Vivri Wijaya dan Brigpol Helman hari ini, mereka berdua mengendarai sepeda motor Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau yang membawa buku buku bacaan ke areal persawahan, kemudian mengajak warga yang sedang istirahat untuk membaca buku.

Baca juga  Panglima Australia Terpukau Dengan Kecanggihan Alutsista TNI Produksi Pindad

Selain mengajak warga untuk gemar membaca di sela sela waktu istirahat, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang pemilu tahun ini.

Baca juga  CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS FOOD ESTATE SAMBANGI WARGA DESA BINAAN

Kapolsek menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Ternyata ini yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Jabiren Raya Bersama Bhabinsa Laksanakan Sosialisasi Larangan Pembakaran Hutan Dan Lahan kepada warga Binaan.

Uncategorized

Ayo Jaga Lingkungan Dengan Tidak Karhutla

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 05/Batang Lakukan Pemeriksaan Hewan Ternak PMK

Artikel

Satlantas Polres Pulpis Bersama PT PLN Nusantara Tambal Jalan Yang Berlubang

Uncategorized

Sambangi warga dalam Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng

Artikel

Kasus Dugaan Pemerasan di Desa Kutogirang Mojokerto, Korban Tuduhan Mesum Dipaksa Bayar Denda Tanpa Bukti

Artikel

Polda Kalbar Tegaskan Aspek Kemanusiaan dalam Perawatan Tahanan: Respons atas Kasus MD