Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 18:51 WIB

Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku Patroli Maja Physical Distancing Cegah Karhutla

Polres Pulang Pisau – Sebagai langkah dalam Mengantisipasi terjadinya Karhutla di Wilkum Polsek Maliku, Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bripka Yuanter gencar melaksanakan Patroli Maja Physical Distancing untuk sampaikan himbauan Suman Ela Dengan Asep (katakan tidak kepada Asap) dan mengajak Warga Masyarakat Tandatangani lembar komitmen larangan membakar hutan dan lahan, Jumat (06/01/2023) Pagi.

Baca juga  Dukung Tercapainya Target Pembayaran PBB, Babinsa Mangli Laksanakan Komunikasi Sosial Dengan Perangkat Desa

Penandatanganan lembar komitmen larangan membakar hutan dan lahan oleh warga masyarakat merupakan bukti bahwa warga masyarakat mendukung tugas Polri dalam upaya pencegahan terjadinya Karhutla, dengan memberikan edukasi kepada warga masyarakat kami berharap dapat menumbuhkan kesadaran untuk tidak melakukan pembakaran hutan ataupun lahan

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, Penandatanganan 1000 lembar komitmen larangan membakar hutan dan lahan gencar dilaksanakan oleh Bripka Yuanter yang menjabat sebagai Kepala Unit Samapta Polsek Maliku dalam rangka sebagai upaya Pencegahan terjadinya Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

Baca juga  Danrem 084/Bhaskara Jaya Pimpin Serah Terima Jabatan Dandim 0816/Sidoarjo

“Dalam setiap kegiatan sambang atau sosialisasi larangan karhutla, kami mengajak warga masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga kelestarian lingkungan,” tutup Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pengecekan Ketersediaan Air Dalam Kegiatan Patroli Terpadu Cegah Karhutla di Wilkum Polsek Maliku.

BERITA UTAMA

WUJUDKAN WBK, KA. BAPAS KEDIRI LAKSANAKAN PUBLIC CAMPAIGN, PADA WALI KOTA KEDIRI

Uncategorized

Door To Door, Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Satbinmas Polres Pulang Pisau Rutin Sosialisasi Larangan Karhutla kepada masyarakat dengam Maklumat kapolda Kalteng

BERITA UTAMA

UPACARA KENAIKAN PANGKAT PRAJURIT BATALYON ROKET 2 MARINIR

Uncategorized

Detik-detik HUT RI ke 78 Di Simpang Empat Polisi Istimewa Surabaya

Uncategorized

Cegah Balapan Liar dan Tawuran Satsamapta laks Blue Light Patroll

Uncategorized

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (Skck) di Wilkum Polsek Maliku