Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 18:51 WIB

Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku Patroli Maja Physical Distancing Cegah Karhutla

Polres Pulang Pisau – Sebagai langkah dalam Mengantisipasi terjadinya Karhutla di Wilkum Polsek Maliku, Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bripka Yuanter gencar melaksanakan Patroli Maja Physical Distancing untuk sampaikan himbauan Suman Ela Dengan Asep (katakan tidak kepada Asap) dan mengajak Warga Masyarakat Tandatangani lembar komitmen larangan membakar hutan dan lahan, Jumat (06/01/2023) Pagi.

Baca juga  Semangat Babinsa Koramil 06/Sruweng, Gotong Royong Bersama Warga dalam Pembangunan Jalan Rabat Beton di Wilayah Binaannya

Penandatanganan lembar komitmen larangan membakar hutan dan lahan oleh warga masyarakat merupakan bukti bahwa warga masyarakat mendukung tugas Polri dalam upaya pencegahan terjadinya Karhutla, dengan memberikan edukasi kepada warga masyarakat kami berharap dapat menumbuhkan kesadaran untuk tidak melakukan pembakaran hutan ataupun lahan

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, Penandatanganan 1000 lembar komitmen larangan membakar hutan dan lahan gencar dilaksanakan oleh Bripka Yuanter yang menjabat sebagai Kepala Unit Samapta Polsek Maliku dalam rangka sebagai upaya Pencegahan terjadinya Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

Baca juga  Sambangi warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi cegah karhutla

“Dalam setiap kegiatan sambang atau sosialisasi larangan karhutla, kami mengajak warga masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga kelestarian lingkungan,” tutup Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kasat Lantas Polres Pulang Pisau Berikan Arahan Saat Apel Pagi

Artikel

Kodim 0713 Berbes Peringati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1445 H di Masjid Darut Taqwa

BERITA UTAMA

Danrami 08/Alian Hadiri Acara Penyerahan Bantuan PMT

Uncategorized

Jalin Silaturahmi dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Melaksanakan Sambang Desa dan Menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

Uncategorized

Sambangi warganya bhabinkamtibmas Sosialisasikan Program UMKM Untuk Pemulihan Ekonomi.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku laksanakan sosialisasi larangan membakar hutan

Artikel

Berikut Jadwal Voli Kapolri Cup 2023 di Gresik Bisa Ditonton Live Moji TV dan Streaming Bidhumas Polda Jatim

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku