Review Standar Pelayanan, Polresta Palangka Raya Gelar FGD

Polresta Palangka Raya – Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., memimpin Focus Groups Discussion (FGD) di ruang lobi Mapolresta setempat, Rabu (1/3/2023) pagi.

Hadir dalam kegiatan tersebut yakni perwakilan KPU, perwakilan Bawaslu, perwakilan Peradah, perwakilan KNPI, perwakilan PC. NU, UPR, perwakilan BRI, perwakilan media massa di Palangka Raya, masyarakat.

Baca juga  Sambangi warganya, Bhabinkamtibmas sampaikan pelayanan call Centre polsek Kahteng.

Tidak hanya itu, pada tempat yang sama nampak diikuti Kabag Ren, Operator Bag Ren, Satlantas, Satintelkam dan SPKT Polresta Palangka Raya.

Setelah ditelusuri, FGD yang dilakukan Polresta Palangka Raya ini diselenggarakan dalam rangka review standar pelayanan, Standar Operasional Prosedur (SOP), pelayanan penerbitan SIM dan SKCK.

Ketika berhasil dikonfirmasi, Budi menyampaikan, jika FGD yang dilakukan tersebut dalam upaya untuk menyamakan persepsi terhadap permasalahan yang sering dihadapi para warga Kota Palangka Raya.

Baca juga  Empat Remaja Jadi Korban Kekerasan Pasuruan, Orang Tua korban berprofesi wartawan Tuntut Keadilan

“Besar harapan kami dari Polresta Palangka Raya, pasca dilakukannya FGD ini bisa mewujudkan apa yang menjadi keinginan publik terhadap tugas-tugas Polri sebagai abdi negara yang bertugas memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan masyarakat,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Cooling System Pilkada 2024 Polres Mojokerto Kota Gelar Jumat Kamtibmas

Uncategorized

Dandim 1002/Hulu Sungai Tengah, Judi Online Membunuhmu

Uncategorized

El Nino adalah sebuah fenomena cuaca yang terjadi akibat peningkatan suhu permukaan air

Uncategorized

Tetap Laksanakan Sosialisasi Cegah Karhutla Oleh Personil Polsek Pandih Batu Walau Hujan Masih Stabil

Artikel

Gelar Jumat Curhat, Sat Binmas Polres Kendal Tanggapi Aduan Masyarakat

Artikel

Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Menghadiri Takziah Di Desa Binaan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 08/Alian Hadiri Musdes Karangtanjung

Artikel

Kuatkan Iman Dan Taqwa Anggota Polri, Kapolres Pasuruan Gelar Binrohtal Dan Santunan Anak Yatim